Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/23990
Title: Pola Komunikasi Persuasif Ibu terhadap Balita dalam Menonton Video Cocomelon Youtube Channel (Analisis Deskriptif di Desa Bandar Setia Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang)
Other Titles: Persuasive Communication Patterns of Mothers towards Toddlers in Watching Cocomelon Youtube Channel Videos (Descriptive Analysis in Bandar Setia Village, Percut Sei Tuan District, Deli Serdang Regency)
Authors: Handayani, Jihan
metadata.dc.contributor.advisor: Siregar, Nina Siti Salmaniah
Rahma, An Nisa Dian
Keywords: pola komunikasi;persuasif;orang tua;balitax;balita;cocomelon;youtube;channel;communication patterns;persuasive;parent;toddler;youtube;channels
Issue Date: 19-Dec-2023
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;198530142
Abstract: Adanya Teknologi yang berkembang pesat, salah satunya yaitu youtube kids yang menyediakan versi layanan berorientasi anak anak channel cocomelon menempati peringkat 1 pada kategori saluran Pendidikan youtube kids di dalamnya. Peran orang tua dalam memberikan konsumsi konten cocomelon terhadap anak terhadap anak sangat dibutuhkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola komunikasi persuasive itu terhadap balita dalam menonton youtube channel cocomelon di desa bandar setia. Teori yang digunakan terkait pola komunikasi orang tua dan anak yaitu teori Baumrind. Metode yang digunakan dalam penulisan ini yaitu deskriptif kualitatif. Penelitian ini menyimpulkan pola komunikasi persuasive ibu terhadap balita dalam menonton channel youtube cocomelon di desa bandar setia adalah terhadap pola komunikasi permissive, Authoritarian, dan Authoritative. Sedangkan pola yang paling dominan adalah pola komunikasi Authoritative. The role of parents in providing children with cocomelon content is very necessary. This research aims to determine the persuasive communication patterns for toddlers when watching the Cocomelon YouTube channel in Bandar Setia village. The theory used regarding parent-child communication patterns is Baumrind's theory. The method used in this writing is descriptive qualitative. towards permissive, authoritarian and authoritative communication patterns. Meanwhile, the most dominant pattern is the Authoritative communication pattern.
Description: 92 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/23990
Appears in Collections:SP - Communication Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
198530142 - Jihan Handayani - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.4 MBAdobe PDFView/Open
198530142 - Jihan Handayani - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV465.98 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.