Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/10102
Title: Analisis Kinerja Aparatur Pengelola Kearsipan Pada Sekretariat Provinsi Sumatera Utara
Authors: Yunita, Enny
metadata.dc.contributor.advisor: Tarigan, Usman
Suriadi, Agus
Keywords: arsip;arsiparis
Issue Date: 2009
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: sebuah organisasi, apapun bentuk arsip sebuah bahan informasi yang sangat penting dan vital bagi perencanaan, pelaksanaan, pengawasan, bahkan sebagai sejarah kehidupan kebangsaan. Tanpa adanya infomasi, tidak akan ada pembuatan keputusan, sementara salah satu sumber informasi yang paling vital adalah arsip. Dengan demikian tanpa adanya arsip (records), pembuatan keputusan tidak memiliki memori corporate sebagai acuan, dan tidak ada akuntabilitas terhadap keputusan yang diambil (Worl Bank, 2002a). arsip dinamis dikelola dengan baik, merupakan instrument untuk mencapai akuntabilitas, transparansi, dan trust, yakni sebagai bukti atas apa yang telah dicapai, sebagai sumber informasi otoriatif yang dapat digunakan untuk pembuata keputusan dan delivery programdan pelayanan pemerintah. Lembaga kearsipan tidak hanya mengurusi arsip dinamsi inaktif dan arsip statis saja, namun sudah saatnya mereformasi diri untuk banyak terlibat dalam menesain sistem tata arsip dinamis aktif sehinnga penciptaan, penggunaan, dan preservasi arsip terintegral menjadi kontinyuum informasi. Meurut McKemmish (1998: 4) tata arsip dinamis yag terintegral dapat memfasilitasi governance, menopang akuntabilitas, membangun identitas, memori, serta menyediakan sumber informasi otoritatif yang bernilai tambah. Bagi arsiparis sendiri, bila hal ini dapat direalisasikan, peran arsipasris tidak lagi hanya sebagai "penjaga" arftefak masa lalu.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/10102
Appears in Collections:MT - Master of Public Administration

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
071801014_Enny Yunita.pdffulltext1.25 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.