Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/11025
Title: Pengaruh Pemberian Biochar dari Berbagai Sumber dan Pupuk Kandang Sapi Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Padi Sawah (Oryza sativa L)
Authors: Siregar, Hairul
metadata.dc.contributor.advisor: Hutapea, Sumihar
Aziz, Rizal
Keywords: padi;biochar;pupuk kandang sapi;various biochar;rice;cow manure
Issue Date: 5-Apr-2019
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;148210071
Abstract: This research was conducted in XXV Hamlet, Sampali, Percut Sei Tuan, Deli Serdang Regency with a height of 6 meters above sea level (asl), from September to January 2019.The study used Factorial Randomized Block Design (RBD) consisting of 2 treatment factors, namely: 1) Factors giving various biochar sources (notation B) consisting of 4 levels of treatment, namely: B0 = control (not using biochar); B1 = rice husk biochar dose of 10 tons/ ha (4 kg/ plot); B2 = jyringa skin biochar dose of 10 tons/ ha (4 kg/ plot); B3 = control of rubber seed shell biochar dosage of 10 tons/ ha (4 kg/ plot), 2) Factor for giving cow manure (P notation) which consists of 4 levels of treatment, namely: P0 = control (not using cow manure); P1 = cow manure dose of 5 tons/ ha (2 kg/ plot); P2 = cow manure dose of 10 tons/ ha (4 kg/ plot); P3 = cow manure dose of 15 tons/ ha (6 kg/ plot); each treatment was repeated 2 (two) times.The parameters observed consisted of plant height, number of tillers, panicle number per sample plant, weight of grain production per sample, weight of grain production per plot and weight of 1000 grain per plot. The results obtained from this study are: 1) Giving biochar from various sources significantly affected plant height, number of tillers, number of panicles per plant sample, weight of grain production per sample, weight of grain production per plot and weight of 1000 grains of grain. In this case it was found that the administration of biochar from rice husk was the best type of biochar in supporting the growth and production of rice plants; 2) Provision of cow manure does not affect the growth and production of rice plants; and 3) The combination of giving biochar from various sources and cow manure does not affect the growth and production of rice plants.
Description: Pengaruh Pemberian Biochar Dari Berbagai Sumber dan Pupuk Kandang Sapi Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Padi Sawah (Oryza sativa L.). Skripsi. Di bawah bimbingan Sumihar Hutapea, selaku Ketua Pembimbing dan Rizal Aziz, selaku Anggota Pembimbing. Penelitian ini dilaksanakan di Dusun XXV Desa Sampali Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang dengan ketinggian 6 meter di atas permukaan laut (dpl), mulai bulan September sampai dengan bulan Januari 2019. Penelitian menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) Faktorial yang terdiri dari 2 faktor perlakuan, yaitu : 1) Faktor pemberian berbagai sumber biochar (notasi B) yang terdiri dari 4 taraf perlakuan, yakni : B0 = kontrol (tidak menggunakan biochar); B1 = biochar sekam padi dosis 10 ton/ ha (4 kg/ petakan); B2 = biochar kulit jengkol dosis 10 ton/ ha (4 kg/ petakan); B3 = biochar kendaga cangkang biji karet dosis 10 ton/ ha (4 kg/ petakan), 2) Faktor pemberian pupuk kandang sapi (notasi P) yang terdiri dari 4 taraf perlakuan, yakni : P0 = kontrol (tidak menggunakan pupuk kandang sapi); P1 = pupuk kandang sapi dosis 5 ton/ ha (2 kg/ petakan); P2 = pupuk kandang sapi dosis 10 ton/ ha (4 kg/ petakan); P3 = pupuk kandang sapi dosis 15 ton/ ha (6 kg/ petakan); masing-masing perlakuan diulang sebanyak 2 (dua) kali. Parameter yang diamati terdiri dari tinggi tanaman, jumlah anakan, jumlah malai per tanaman sampel, berat produksi gabah per sampel, berat produksi gabah per petak dan berat 1000 butir gabah per petak. Adapun hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah : 1) Pemberian biochar dari berbagai sumber berpengaruh terhadap tinggi tanaman, jumlah anakan, jumlah malai per tanaman sampel, berat produksi gabah per sampel, berat produksi gabah per petak dan berat 1000 butir gabah. Dalam hal ini diperoleh bahwa pemberian biochar dari sekam padi merupakan jenis biochar yang terbaik dalam mendukung pertumbuhan dan produksi tanaman padi; 2) Pemberian pupuk kandang sapi tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman padi; dan 3) Kombinasi antara pemberian biochar dari berbagai sumber dan pupuk kandang sapi tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman padi.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/11025
Appears in Collections:SP - Agricultural Technology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
148210071 - Hairul Siregar - Fulltext.pdfFulltext1.51 MBAdobe PDFView/Open
148210071 - Hairul Siregar - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV332.98 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.