Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/11824
Title: Implementasi Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa di Kabupaten Bener Meriah Studi Pada Dinas Pengelolaan Keuangan, Pendapatan dan Aset Kabupaten Bener Meriah
Authors: Daulai, Safri
metadata.dc.contributor.advisor: Kusmanto, Heri
Tarigan, Usman
Keywords: implementasi kebijakan;pengadaan barang dan jasa
Issue Date: Nov-2017
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM:;141801112
Abstract: General policy Procurement of Government Goods / Services aims to synergize the provision of Goods / Services Procurement with policies in other sectors. The policy measures to be pursued by the Government in Procurement of Goods / Services as regulated in Presidential Regulation Number 54 Year 2010 concerning Procurement of Government Goods / Services which has been amended several times and lastly amended by Presidential Regulation Number 4 Year 2015 on Fourth Amendment of Presidential Regulation No. 54 of 2010 on Procurement of Government Goods / Services.This study aims to find out and analyze the implementation process of government procurement policy on the Financial Management Agency, Income and Asset of Bener Meriah Regency. Sampling taken as many as 34 people. Data analysis was done descriptively with frequency table analysis.The results of this study indicate that the Implementation of Presidential Regulation No. 4 of 2015 on Procurement of Government Goods / Services in Procurement of Goods / Services at the Financial Management Agency, Income and Assets of Bener Meriah Regency viewed from the aspect of organization, interpretation and its implementation in general has been implemented well . The main factors affecting the implementation of Presidential Regulation No. 4 of 2015 on Procurement of Government Goods / Services in Procurement of Goods / Services at the Financial Management Agency, Income and Assets of Bener Meriah Regency are factors of limited human resources and facilities / infrastructure and limited understanding of apparatus As the implementor of the policy (Presidential Regulation No. 4 of 2015), considering the Presidential Regulation No. 4 of 2015 is still newly applied.
Description: Kebijakan umum Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah bertujuan untuk mensinergikan ketentuan Pengadaan Barang/Jasa dengan kebijakan-kebijakan di sektor lainnya. Langkah-langkah kebijakan yang akan ditempuh Pemerintah dalam Pengadaan Barang/Jasa sebagaimana diatur dalam Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah yang telah mengalamai perubahan beberapa kali dan terakhir dirubah dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 tentang Perubahan Keempat atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jas Pemerintah.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis proses implementasi kebijakan pengadaan barang/jasa pemerintah pada Badan Pengelolaan Keuangan, Pendapatan dan Aset Kabupaten Bener Meriah. Pengambilan sampel diambil sebanyak 34 orang. Analisis data dilakukan secara deskriftif dengan analisis tabel frekuensi.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Implementasi Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah dalam Pengadaan Barang/Jasa pada Badan Pengelolaan Keuangan, Pendapatan dan Aset Kabupaten Bener Meriah yang dilihat dari aspek oraganisasi, interpretasi dan pelaksanaannya secara umum telah dapat dilaksanakan dengan baik. Faktor utama yang mempengaruhi implementasi Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah dalam Pengadaan Barang/Jasa pada Badan Pengelolaan Keuangan, Pendapatan dan Aset Kabupaten Bener Meriah adalah faktor faktor keterbatasan sumberdaya manusia dan sarana / prasarana yang ada serta masih terbatasnya pemahaman aparat sebagai implementor dari kebijakan (Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015), mengingat Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 ini masih baru diterapkan
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/11824
Appears in Collections:MT - Master of Public Administration

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
141801112 - Safri Daulai - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV302.85 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
141801112 - Safri Daulai - Fulltext.pdfCover, Abstract, Bab I, Bab II, Bab III, Bibliography622.71 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.