Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/1228
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorSimanjuntak, Josua-
dc.date.accessioned2017-08-28T07:20:19Z-
dc.date.available2017-08-28T07:20:19Z-
dc.date.issued2016-
dc.identifier.urihttp://hdl.handle.net/123456789/1228-
dc.description.abstractMotivasi kerja juga merupakan faktor yang mempengaruhi kepuasan kerja pegawai. Demikian pula halnya dengan pendidikan dan pengalaman kerja. Adakalanya tingkat motivasi pegawai rendah, dan akalanya motivasi kerjanya tinggi, hal ini sesuai dengan tingkat pelatihan yang diberikan oleh perusahaan atau lembaga kepada pegawai, bila motivasi kerjanya rendah akan mempengaruhi terhadap hasil kerjanya sebaliknya bila motivasi kerjanya tinggi akan dapat memuaskan hasil kerjanya atau yang disebut dengan kepuasan kerja. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pelatihan kerja dan motivasi baik secara parsial dan simultan terhadap kepuasan kerja pegawai bagian administrasi di Politeknik Negeri Medan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai Politeknik Negeri Medan sebanyak 400 orang dan sampel penelitian adalah pegawai Bagian Administrasi Politeknik Negeri Medan sebanyak 50 orang. Teknik pengumpulan data yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah melalui pengamatan dan penyebaran angket, sedangkan analisis data dilaukan dengan mempergunakan analisis regresi linier berganda. Dari hasil analisis regresi dan uji hipotesis penelitian ini menyimpulkan bahwa pelatihan kerja (x1) motivasi (x2) secara parsial dan simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja pada Pegawai Administrasi Politeknik Negeri Medan. Berdasarkan Uji Determinasi sebesar 59,8% kepuasan kerja (Y) dipengaruhi oleh pelatihan kerja dan motivasi. Sedangkan sisanya sebesar 40,2% ditentukan oleh variabel lain di luar kontribusi penelitian ini.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherUniversitas Medan Areaen_US
dc.subjectmotivasi kerjaen_US
dc.subjectbudaya kerjaen_US
dc.subjectproduktivitas kerjaen_US
dc.titlePengaruh Motivasi Kerja dan Budaya Kerja Terhadap Produktifitas Kerja Karyawan pada PT. Sucofindo (Persero) Cabang Medanen_US
dc.typeOtheren_US
Appears in Collections:SP - Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
128320230_file3.pdfIntroduction114.84 kBAdobe PDFView/Open
128320230_file2.pdfAbstract107.22 kBAdobe PDFView/Open
128320230_file4.pdfChapter I129.84 kBAdobe PDFView/Open
128320230_file5.pdfChapter II272.66 kBAdobe PDFView/Open
128320230_file6.pdfChapter III197.6 kBAdobe PDFView/Open
128320230_file8.pdfReference298.17 kBAdobe PDFView/Open
128320230_file1.pdfCover71.72 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.