Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/1244
Title: Pengaruh Motivasi Terhadap Prestasi Kerja Pegawai Pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Langkat
Authors: Panggabean, Roni Boan Tua
Keywords: Pengaruh;Motivasi;Prestasi Kerja
Issue Date: 2015
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: As the Government apparatus PNS always required to work and serve the community as much as possible and use the time as efficiently as possible so that a given job can be done in accordance with what is expected so that community needs can be met. As the location of this study will be conducted at the Regional Employment Board Langkat. The problems posed in this study are: Is there a motivational effect on work performance of employees at the Regional Employment Board Langkat. Forms of research is quantitative research methods. Quantitative research is the systematic scientific study of the parts and phenomena and relationships. Results of research and discussion explain job performance is affected by motivation at the Regional Employment Board Langkat 34.2% while the remaining 65.8%. explained by other causes such as leadership, education and training, compensation, environment and so forth. When compared with the many other variables that influence job performance but not addressed in this study, the influence exerted by 34.2% very adequate to explain that the motivation is applied at the Regional Personnel Agency Langkat has been good. Regression equation of the table above is Y = 47.364 + 0.483 X X. Constants of 47.364 states that if there is no motivation, then the performance was 47.364 units. X regression coefficient of 0.483 states that any increase (due to a + sign) 1% motivation will improve work performance by 0.483%. But on the contrary, if the cost of motivation fell by 1%, then the work performance is also predicted decreased by 0.483%. To test the F note F count> F table (37.427> 3.974), it can be concluded that the motivational effect on work performance at the Regional Employment Board Langkat. Based on t test known t value for Motivation is 7.487 t table is 1.993, then this indicates that the motivation to have an influence on performance improvement work on the State Personnel Board Langkat.
Description: Sebagai aparatur Pemerintahan maka PNS selalu dituntut untuk bekerja dan melayani masyarakat semaksimal mungkin dan mempergunakan waktu se efisien mungkin agar pekerjaan yang diberikan dapat dikerjakan sesuai dengan apa yang diharapkan sehingga kebutuhan masyarakat dapat segera terpenuhi. Sebagai lokasi penelitian ini akan dilakukan di Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Langkat. Permasalahan yang diajukan dalam penelitian ini adalah: Apakah terdapat pengaruh motivasi terhadap prestasi kerja pegawai pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Langkat. Bentuk penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif. Penelitian kuantitatif adalah penelitian ilmiah yang sistematis terhadap bagian-bagian dan fenomena serta hubungan-hubungannya. Hasil penelitian dan pembahasan menjelaskan prestasi kerja dipengaruhi oleh motivasi pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Langkat sebesar 34,2% sedangkan sisanya sebesar 65,8%. dijelaskan oleh sebab-sebab yang lain seperti kepemimpinan, pendidikan dan latihan, kompensasi, lingkungan dan lain sebagainya. Apabila diperbandingkan dengan banyaknya variabel lain yang turut mempengaruhi prestasi kerja tetapi tidak dibahas dalam penelitian ini maka pengaruh yang diberikan sebesar 34,2% sangat cukup memadai untuk menjelaskan bahwa motivasi yang diterapkan di Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Langkat sudah baik. Persamaan regresi dari tabel di atas adalah Y = 47,364 + 0,483 X X. Konstanta sebesar 47,364 menyatakan bahwa jika tidak ada Motivasi, maka prestasi kerja adalah 47,364 satuan. Koefisien regresi X sebesar 0,483 menyatakan bahwa setiap penambahan (karena tanda +) 1% Motivasi akan meningkatkan prestasi kerja sebesar 0,483 %. Namun sebaliknya, jika biaya motivasi turun sebesar 1%, maka prestasi kerja juga diprediksi mengalami penurunan sebesar 0,483 %. Untuk Uji F diketahui F hitung > F tabel (37,427 > 3,974), maka dapat disimpulkan bahwa motivasi berpengaruh terhadap prestasi kerja pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Langkat. Berdasarkan uji t diketahui nilai t hitung untuk Motivasi adalah 7,487 t tabel adalah 1,993, maka hal ini menunjukkan bahwa Motivasi memiliki pengaruh terhadap peningkatan prestasi kerja pada Badan Kepegawaian Negara Kabupaten Langkat.
URI: https://repositori.uma.ac.id/123456789/1244
Appears in Collections:MT - Master of Public Administration

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
131801031_file 1.pdfCover76.83 kBAdobe PDFView/Open
131801031_file 2.pdfAbstract43.56 kBAdobe PDFView/Open
131801031_file 3.pdfIntroduction51.05 kBAdobe PDFView/Open
131801031_file 4.pdfChapter I72.45 kBAdobe PDFView/Open
131801031_file 5.pdfChapter II108.13 kBAdobe PDFView/Open
131801031_file 6.pdfChapter III47.68 kBAdobe PDFView/Open
131801031_file 8.pdfReference380.56 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.