Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/12716
Title: Hubungan Konsep Diri Dengan Penerimaan Diri Pada Remaja Dari Keluarga Bercerai di SMP Nusa Penida Medan
Other Titles: The Relationship between Self-Concept and Self-Acceptance in Adolescents from Divorced Families at SMP Nusa Penida Medan
Authors: Univa, Verencya
metadata.dc.contributor.advisor: Tarigan, Mustika
DR, Maqhfirah
Keywords: konsep diri;penerimaan diri;remaja
Issue Date: 30-Nov-2020
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;168600142
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan konsep diri dengan penerimaan diri pada remaja dari keluarga bercerai di SMP Nusa Penida Medan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif, subjek penelitian adalah seluruh remaja yg berasal dari keluarga bercerai di SMP Nusa Penida Medan. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 37orang siswa. Sejalan dengan pembahasan yang ada dalam landasan teori, maka hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini yaitu ada hubungan konsep diri dengan penerimaan diri. Dengan asumsi semakin tinggi/positif konsep diri maka semakin tinggi pula penerimaan diri dan semakin rendah/negatif konsep diri maka semakin rendah pula penerimaan diri remaja. Berdasarkan hasil analisis yang dilakukan, maka diperoleh hasil bahwa terdapat hubungan antara konsep diri dengan penerimaan diri. Hasil ini diketahui dengan melihat mean hipotetik penerimaan diri 155 dan konsep diri 70 kemudian mean empirik untuk penerimaan diri 118,38 dan konsep diri 55,65. Nilai atau koefisien dimana koefisien yaitu 0,947 dengan signifikansi p = 0,000<0,050, dengan bobot sumbangan 89,7%. Artinya Hipotesis yang diajukan semakin tinggi/positif konsep diri maka semakin tinggi penerimaan diri dinyatakan diterima.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/12716
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
168600142 - Verencya Univa - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV675.35 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
168600142 - Verencya Univa - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I,II,III,Bibliography2.82 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.