Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/13149
Title: Hubungan Antara Kematangan Emosi Dengan Perilaku Prososial
Other Titles: The Relationship Between Emotional Maturity and Prosocial Behavior
Authors: Alfita, Laili
Keywords: prososial;kematangan emosi
Issue Date: Sep-2010
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Orang yang matang secara emosi adalah orang yang telah menemukan suatu prinsip yang kuat dalam hidupnya. Ia menghargai prinsip orang lain dan menghormati perbedaan yang ada. ia selalu menepati janjinya dan selalu bertanggung jawab dengan apa yang telah di ucapkannya. Ia juga akan mempunyai keinginan untuk menolong orang yang mengalami kesulitan.
Description: 36 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/13149
Appears in Collections:Scientific Work

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Karya Ilmiah_Laili Alfita_Hubungan Antara Kematangan Emosi.pdfScientific Work14.98 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.