Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/14374
Title: Pengaruh Iklan dan Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Pembelian Laptop PT Prima Jaya Multi Medan
Other Titles: Pengaruh Iklan dan Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Pembelian Laptop PT Prima Jaya Multi Medan
Authors: Ardiansyah
metadata.dc.contributor.advisor: Effendi, Ihsan
Tarigan, Eka Dewi Setia
Keywords: iklan;promosi;keputusan pembelian;prima jaya multi;advertisement;promotion;buying decision
Issue Date: 21-Jan-2016
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;118320096
Abstract: PT.Primajaya Multi adalah perusahaan yang bergerak dibidang teknologi, perusahaan ini, berusaha untuk mempertahankan pangsa pasarnya di antara para pesaing yang ada. Usaha yang dilakukan PT.Primajaya Multi untuk menjaga pangsa pasarnya adalah dengan terus meningkatkan promosi penjualan dan iklan untuk mempengaruhi keputusan pembelian. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu asosiatif. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data premier yang diperoleh melalui penyebaran kuesioner, dengan jumlah responden sebanyak 150 orang. Dari hasil penelitihan menunjukan hasil, dari hasil uji validitas,iklan,promosi penjualan,dan keputusan pembelian dinyatakan valid dan realibel. Dari uji ketetapan model fit di nyatakan bahwa GFI ( Goodness of Fit Index ) dinyatakan good fit dengan hasil 0,93 dari 0,90 dari keabsahan ( cut of value ) 0,90 GFI. Dari persamaan regresi menujukan bahwa nilai koefisien regeresi promosi penjualan yang memiliki 2,13 artinya berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian laptop.----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------PT.Primajaya Multi is a company engaged in technology, this company, trying to maintain its market share among existing competitors. PT.Primajaya Multi's efforts to maintain its market share are by continuously increasing sales promotions and advertisements to influence purchasing decisions. The research method used in this research is associative. The data used in this study is premier data obtained through distributing questionnaires, with the number of respondents as many as 150 people. From the research results show the results, from the results of the validity test, advertising, sales promotions, and purchasing decisions are declared valid and reliable. From the fit model test, it is stated that the GFI (Goodness of Fit Index) is declared good fit with a result of 0.93 out of 0.90 of the validity (cut of value) 0.90 GFI. The regression equation shows that the sales promotion regression coefficient has 2.13, which means that it has a positive effect on laptop purchasing decisions.
Description: 76 halaman
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/14374
Appears in Collections:SP - Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
118320096-ARDIANSYAH.pdfFulltext13.87 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.