Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/14570
Title: Laporan Kerja Praktek pada Penggantian Jembatan Aek Batang Toru Konstruksi Rangka Baja Bentang 120 Meter
Other Titles: Practical Work Report on Replacement of Aek Batang Toru Bridge Construction of 120 Meter Span Steel Frame
Authors: Nasution, Muhammad Zein
metadata.dc.contributor.advisor: Rangkuti, Nuril Mahda
Keywords: agregat halus;agregat kasar;agregat campuran;sumuran;kontrol caisson
Issue Date: 2000
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;968110006
Abstract: KESIMPULAN 1. Prosedur Administrasi Pelaksanaan pekerjaan dilaksanakan sesuai dengan yang tercantum dalam dokumen kontrak sehingga pelaksanaan dilapangan dapat berjalan sesuai dengan yang tercantum dalam schedule pelaksanaan. 2. Persyaratan material untuk pelaksanaan terlebih dahulu ditest baik di laboratorium yang ada di lapangan maupun laboratorium yang ada di Kantor Wilayah Departemen Pekerjaan Umum Propinsi Sumatera Utara. 3. Dimensi maupun ukuran-ukuran pekerjaan yang dilaksnakan sesuai dengan yang ada di dalam gambar rencana, walaupun ada perobahan terlebih dahulu mendapat persetujuan dari pihak proyek baru dilaksanakan. 4. Hasil pekerjaan yang telah dilaksanakan ditest kembali dan diukur kembali dimensinya setelah dicek ternyata hasilnya memenuhi syarat sesuai dengan yang tercantum di dalam dokumen kontrak. 5. Dari hasil pekerjaan yang dilaksnakan pada pondasi sumuran S1 arah Padangsidimpuan dengan tinggi 1m dan diameter 3m dan pondasi sumuran S2 (Pier) depan tinggi 5 m diameter 3 m ternyata aman dan dapat di pertanggungiawabkan.
Description: 57 Hlm
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/14570
Appears in Collections:Laporan Kerja Praktik (LKP)

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
LKP - Muhammad Zein Nasution - Pengantian Jembatan Aek Batang Joru.pdfMuhammad Zein Nasution6.84 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.