Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/14613
Title: Laporan Praktek Kerja Lapangan di PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Unit Kebun Rambutan
Other Titles: Field Work Practice Report at PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Rambutan Plantation Unit
Authors: Siswoyo, Ari
Harahap, Alwi Syukri
Wijaya, Ayub
metadata.dc.contributor.advisor: Siregar, Rahma Sari
Keywords: perusahaan perkebunan;tanam ulang;pemupukan;pengolahan kelapa sawit
Issue Date: Nov-2019
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;168210057
NPM;168210087
NPM;168210125
Abstract: Berdasarkan hasil dan pembahasan pada praktek kerja lapangan yang dilakukan di PTPN III Kebun Rambutan didapatkan beberapa kesimpulan yaitu: 1. Kegiatan Replanting di PTPN III Kebun Rambutan sudah dilakukan pada tahun 2015 dalam skala besar pada Afdelling III dan Afdelling IV. Setelah kegiatan ini, baru dilakukan kegiatan selanjutnya meliputi pemetaan areal kebun, luku dan harrow/rajang, chiping, perumpukan, pemancangan, penanaman LCC, pembuatan lubang tanam dan penanaman kelapa sawit. 2. TM kelapa sawit yang telah berumur 4 tahun hingga memasuki masa pembongkaran (25 tahun) pada PTPN III Kebun Rambutan dengan waktu tanam pada tahun 2015. 3. Leaf Sampling Unit (LSU) merupakan kegiatan yang dilakukan pada PTPN IIl untuk menentukan kebutuhan pemberian pupuk terhadap tanaman dan menentukan jenis pupuk yang akan digunakan agar dapat meningkatkan produktivitas tanaman dan produksi buah. 4. Pengolahan PKS Rambutan setelah panen yang dimana terdapat beberapa kriteria tingkat kematangan buah yang akan diolah sesuai dengan aturan yang berlaku pada PKS Rambutan. Dalam pengolahan hasil sejauh ini tingkat produksi buah di PTPN III cukup baik karena hasil minyak yang didapat pada pengolahan PKS Rambutan telah mencapai target pada tahun 2019.
Description: 48 Hlm
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/14613
Appears in Collections:Laporan Kerja Praktik (LKP)

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Ari Siswoyo, dkk - Praktek Kerja Lapangan di PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Unit Kebun Rambutan.pdfWorking Paper5.78 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.