Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/15297
Title: Rancangan Sistem Otomatis Buka Tutup Bak Sampah Berbasis Mikrokontroler AT89S52 dan Sensor Metal Detektor
Other Titles: System Design Automatically Open and Close the Trash Bin Based on the AT89S52 Microcontroller and Metal Detector Sensor
Authors: Purba, Muhammad Ardiansyah
Ramdan, Dadan
Pasaribu, Faisal Irsan
Keywords: sampah;sensor metal;mikrokontroler at89s52
Issue Date: Aug-2018
Publisher: Journal of Electrical and System Control Engineering (JESCE)
Citation: Purba, M. A , Dadan , R, dan Pasaribu, F.I .(2016), Rancangan sistem otomatis buka tutup bak sampah berbasis mikrokontroler AT89S52 dan sensor metal detektor, 2(1): 13-20
Abstract: Proyek akhir buka tutup bak sampah menggunakan mikrokontroler AT89S52 ini dirancang untuk memudahkan pengguna dalam membuang sampah pada tempatnya tanpa harus menentukan jenis sampah dengan manual. Dalam hal ini sampah dipilih berdasarkan sampah logan dan non logam. Metode yang digunakan untuk mendeteksi keberadaan obyek ini adalah metode rancang bangun yang menggunakan sensor metal dan motor penggerak jenis DC ini terbagi menjadi dua bagian, yaitu bagian hardware dan software. Hardware terdiri dari sensor metal, sensor infra merah, sistem minimum mikrokontroler AT89S52 sebagai rangkaian pengendali input dan output, 4N25 sebagai IC driver motor dc. Sedangkan software yang dibuat menggunakan program 8051. Unjuk kerja tempat sampah otomatis menggunakan mikrokontroler AT89S52 ini secara keseluruhan dapat bekerja dengan baik, sehingga efektif memilih jenis sampah.
Description: 8 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/15297
Appears in Collections:Published Articles



Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.