Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/16112
Title: Pengaruh Permainan Tali Yeye Terhadap Kepercayaan Diri Dan Kecerdasan Kinestetik Anak Usia 5 – 6 Tahun
Other Titles: The Effect of Yeye Rope Game on Confidence and Kinesthetic Intelligence of Children 5 – 6 Years Old
Authors: Gultom, Nilawati
metadata.dc.contributor.advisor: Milfayetty, Sri
Sitorus, Masganti
Keywords: kecerdasan kinestetik;kepercayaan diri;permainan tali yeye;kinesthetic intelligence;confidence;yeye rope game
Issue Date: Mar-2020
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;171804086
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Permainan Tali Yeye Dan Kepercayaan Diri Terhadap Kecerdasan Kinestetik Anak Usia 5 – 6 Tahun. Penelitian dilaksanakan di Taman Kanak-kanak (TK) Negeri Pembina Kota Tebing Tinggi tahun pelajaran 2019/2020. Dalam hal ini peneliti menggunakan populasi dari TK Negeri Pembina Kecamatan Rambutan Kota Tebing Tinggi.TK Negeri Pembina tersebutmemiliki 75 murid yang terdiri dari 43 murid laki-laki dan 32 murid perempuan. Teknik pengambilan sampel yang ditentukan dalam penelitian ini adalah teknik sampling purposive . Sampel atauwakil dari populasi yang ditetapkan seluruh siswa yang tergabung dalam kelas B1 sejumlah 20 anak. Desain penelitian yang digunakan adalah quasi eksperiment bentuk time series design. Alay ukur penenlitian yang digunakan adalah berupa lembar observasi dari indikator yang akan dicapai. Adapun teknik analisis data yang digunakan adalah statistik dengan menggunakan metode analisis data kualitatif . Berdasarkan hasil analisis dan temuan peneliti dari lapangan sebanyak 3 kali uji coba diperoleh Peningkatan perkembangan kecerdasan kinestetis anak dari awal hingga akhir uji coba sebesar 82,33%, berarti perkembangan kinestetis anak telah berkembang sesuai harapan. Dan peningkatan perkembangan kepercayaan diri anak dari awal hingga akhir uji coba sebesar 89%, berarti perkembangan kepercayaan diri anak telah berkembang sesuai harapan. This study aims to determine the Effect of Yeye Rope Games and Confidence in Kinesthetic Intelligence in Children 5-6 Years. The study was conducted in kindergarten (TK) Negeri Tebing Tinggi City Guidance 2019/2020 academic year. A sample or representative of the population determined by all students who joined the B1 class were 20 children. The design used in this study was quasiexperimental. The research design used is a form of time series design. Based on the analysis and findings of researchers from the field as many as 3 trials obtained an increase in the development of children's kinesthetic intelligence from the beginning to the end of the trial amounted to 82.33%, meaning that the child's kinesthetic development has developed as expected. And an increase in the development of children's confidence from the beginning to the end of the trial by 89%, means the development of children's confidence has developed according to expectations.
Description: 100 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/16112
Appears in Collections:MT - Master of Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
171804086 - Nilawati Gultom - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV764.59 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
171804086 - Nilawati Gultom - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.59 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.