Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/16747
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.advisorDarmayanti, Nefi-
dc.contributor.advisorMetia, Cut-
dc.contributor.authorFitrina, Annisa-
dc.date.accessioned2022-03-30T04:04:14Z-
dc.date.available2022-03-30T04:04:14Z-
dc.date.issued2011-03-17-
dc.identifier.urihttp://repository.uma.ac.id/handle/123456789/16747-
dc.description24 Halamanen_US
dc.description.abstractPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara efikasi diri dan konsep diri dengan penyesuaian diri. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa-siswi kelas 1 SMAN 3 Binjai. Hipotesis yang diajukan adalah adanya hubungan negatif antara efikasi diri dan konsep diri dengan penyesuaian diri. Artinya bahwa semakin tinggi efikasi diri dan konsep diri, tidak mempengaruhi kemampuan penyesuaian diri. Penelitian ini menggunakan 3 skala, yakni skala efikasi diri terdiri dari 6 ciri-ciri yaitu: dapat menangani secara efektif situasi yang mereka hadapi, yakin terhadap kesuksesan dalam mengatasi rintangan, gigih dalam usaha, percaya pada kemampuan diri yang dimiliki, memiliki motivasi, tidak terpengaruh oleh situasi yang mengancam. Skala konsep diri yang terdiri dari 4 aspek yaitu : aspek diri keluarga, aspek diri pribadi, aspek diri etik moral, aspek diri sosial serta skala penyesuaian diri yang terdiri dari 2 aspek yaitu: aspek penyesuaian diri pribadi dan aspek penyesuaian diri sosial. Sampel yang digunakan sebanyak 202 orang dengan menggunakan teknik Purposive Sampling, dianalisis melalui Analisis Regresi (2 Prediktor) dan korelasi parsial jenjang pertama. Teknik ini digunakan untuk menganalisis hubungan antara efikasi diri dan konsep diri dengan penyesuaian diri. Berdasarkan hasil analisis regresi diketahui bahwa tidak ada hubungan antara efikasi diri dan konsep diri dengan penyesuaian diri, dimana Freg = 1,878 ; p > 0,050 (p = 0, 156). Berdasarkan korelasi parsial jenjang pertama. 1) Tidak ada hubungan antara efikasi diri dengan penyesuaian diri, dimana diperoleh hasil korelasi r1y-2 = -0,135 ; p > 0,050 (p = 0,055). 2) Tidak ada hubungan antara konsep diri dengan penyesuaian diri, dimana diperoleh hasil korelasi r2y-t = -0,0230 ; p > 0,050 (p=0,746). Dari hasil ini, maka hipotesis yang telah diajukan pada penelitian ini, dinyatakan ditolak. Para siswa-siswi SMA Negeri 3 Binjai ternyata memiliki penyesuaian diri yang tergolong baik, hal ini didasarkan pada nilai rata-rata empirik (96,851) selisihnya dengan nilai rata-rata hipotetik (75), memiliki efikasi diri yang baik, hal ini didasarkan pada nilai rata-rata empirik (78,861) selisihnya dengan nilai rata-rata hipotetik (62,5). Kemudian memiliki konsep diri yang juga baik, hal ini didasarkan pada nilai rata-rata empirik (91,742) selisihnya dengan nilai rata-rata hipotetik (77,5). This study aims to determine the relationship between self-efficacy and self-concept with adjustment. The subjects in this study were students class 1 SMAN 3 Binjai. The hypothesis proposed is that there is a relationship negative relationship between self-efficacy and self-concept with self-adjustment. It means that the higher the self-efficacy and self-concept, it does not affect the ability to adjust. This study uses 3 scales, namely the self-efficacy scale consists of 6 characteristics, namely: being able to deal effectively with the situations they find themselves in face, believe in success in overcoming obstacles, persevere in business, believe in their own abilities, have motivation, are not affected by threatening situations. The self-concept scale consists of 4 aspects, namely: aspects of family self, aspects of personal self, aspects of moral and ethical self, aspects of social self and self-adjustment scale which consists of 2 aspects, namely: aspects of self-adjustment personal and social adjustment aspects. The sample used is 202 people by using the Purposive Sampling technique, analyzed through Regression Analysis (2 Predictors) and first level partial correlation. This technique used to analyze the relationship between self-efficacy and self-concept with self-adjustment. Based on the results of the regression analysis, it is known that no there is a relationship between self-efficacy and self-concept with self-adjustment, where Freg = 1.878 ; p > 0.050 (p = 0.156). Based on partial correlation level first. 1) There is no relationship between self-efficacy and adjustment self, where the correlation results r1y-2 = -0.135 ; p > 0.050 (p = 0.055). 2) There is not any the relationship between self-concept and self-adjustment, where the results obtained correlation r2y-t = -0.0230 ; p > 0.050 (p=0.746). From these results, the hypothesis which have been submitted in this study, were declared rejected. High school students Negeri 3 Binjai turned out to have a relatively good adjustment, this is based on the empirical average value (96.851) the difference with the average value hypothetical (75), has good self-efficacy, this is based on the average score empirical (78,861) the difference with the hypothetical average value (62.5). Then have a good self-concept, this is based on the average score empirical (91.742) the difference with the hypothetical mean value (77.5).en_US
dc.language.isoiden_US
dc.publisherUniversitas Medan Areaen_US
dc.relation.ispartofseriesNPM;068600052-
dc.subjectpenyesuaian dirien_US
dc.subjectefikasi dirien_US
dc.subjectkonsep dirien_US
dc.titleHubungan antara Efikasi Diri dan Konsep Diri dengan Penyesuaian Diri pada Siswa-Siswi Kelas 1 SMAN 3 Binjaien_US
dc.title.alternativeThe Relationship between Self-Efficacy and Self-Concept with Self-Adjustment in Grade 1 Students of SMAN 3 Binjaien_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
068600052 - Annisa Fitrina - Fulltext.pdfPart (Fulltext can read at Libraries)4.72 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.