Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/17773
Title: Hubungan Antara Pola Asuh Demokratis dengan Kepercayaan Diri Siswa SMA Negeri 1 Lahusa
Other Titles: The Relationship Between Democratic Parenting Patterns and Student Confidence in SMA Negeri 1 Lahusa
Authors: Laia, Ratakan
metadata.dc.contributor.advisor: Wahyuni, Nini Sri
Keywords: Kepercayaan diri;Self-confidence;pola asuh demokratis;democratic parenting
Issue Date: 2-Oct-2019
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;138600235
Abstract: Kurangnya kepercayaan diri remaja sangat berpengaruh terhadap perkebangan kedepannya. Kepercayaan diri (selft confidence) merupakan suatu keyakinan dan sikap seseorang terhadap kemampuan pada dirinya dengan menerima apa adanya baik positif maupun negatife. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran hubungan pola asuh demokratis dengan kepercayaan diri pada siswa Sma Negeri 1 Lahusa. Metode yang digunakan dalam memperoleh data dan informasih pada penelitian ini mengunakan Skala litkert. Penelitian ini mengunakan dua skala yaitu skala pola asuh dan skala kepercayaan diri, dengan 40 butir item dengan 20 Item favorable (postif) dan 20 unfovorable (negative). Subjek ditentukan dengan purposive sampling. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Ada korelasi kuat dan signifikan antara pola asuh demokratis dengan kepercayaan diri siswa. Hal ini diindikasikan oleh nilai signifikansi (p-value) = 0.000 < 0.05 dan t-hitung korelasi = 0.629 berada diantara 0.60 – 0.799 dengan nilai R2 = 39.6%. Lack of self-confidence of adolescents is very influential on future development. Self-confidence (selft confidence) is a person's belief and attitude towards their abilities by accepting what they are, both positive and negative. This study aims to describe the relationship between democratic parenting and selfconfidence in students of SMA Negeri 1 Lahusa. The method used in obtaining data and information in this study using the Litkert scale. This study used two scales, namely the parenting scale and the self-confidence scale, with 40 items with 20 favorable (positive) and 20 unfovorable (negative) items. Subjects were determined by purposive sampling. The results of this study indicate that there is a strong and significant correlation between democratic parenting and student selfconfidence. This is indicated by the significance value (p-value) = 0.000 <0.05 and the correlation t-count = 0.629 is between 0.60 - 0.799 with a value of R2 = 39.6%.
Description: 111 Halaman
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/17773
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
138600235 - Ratakan Laia - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.28 MBAdobe PDFView/Open
138600235 - Ratakan Laia -Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV436.96 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.