Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/17888
Title: Pengaruh Efikasi Diri, Sikap, Dan Dukungan Keluarga Terhadap Intensi Berwirausaha Pada Mahasiswa Fakultasekonomi Dan Bisnis Universitas Medan Area
Other Titles: The Effect of Self-Efficacy, Attitudes, and Family Support on Entrepreneurial Intentions in Students of the Faculty of Economics and Business, University of Medan Area
Authors: Haloho, Devi Monika Br
metadata.dc.contributor.advisor: Aisyah, Nur
Keywords: efikasi diri;sikap;dukungan keluarga;intensi berwirausaha;self-efficacy;attitude;entrepreneurial intention;family support
Issue Date: 13-Apr-2022
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;178320148
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang “ Pengaruh Efikasi diri,Sikap dan Dukungan Keluarga pada mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Medan”. Jenis Penelitian yang digunakan adalah pendekatan asosiatif adalah pendekatan dengan menggunakan dua atau lebih variabel untuk mengetahui hubungan atau pengaruh yang satu dengan yang lainnya.Metode Pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu dilakukan dengan menyebarkan kuisoner. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan nonprobabilitysampling dengan pengambilan sampel yang tidak disengaja, sehingga sampel yang digunakan adalah 77 Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Medan Area stambuk 17 pagi. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat dirangkum dan diketahui bahwa; 1.) Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa Efikasi Diri berpengaruh positif signifikan terhadap Intensi Berwirausaha mahasiswa fakultas ekonomi dan bisnis Universitas Medan Area.2)Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa Sikap berpengaruh positif signifikan terhadap intensi berwirausaha Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Medan Area.3)Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa Dukungan Keluarga berpengaruh positif signifikan terhadap intensi berwirausaha mahasiswa fakultas ekonomi dan bisnis Universitas Medan Area.4)Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan antara variabel bebas yaitu efikasi diri, sikap dan dukungan keluarga terhadap intensi berwirausaha pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Medan Area. This study aims to determine the "Effect of Self-Efficacy, Attitudes and Family Support on students of the Faculty of Economics and Business, University of Medan". The type of research used is an associative approach, which is an approach that uses two or more variables to determine the relationship or influence of one with the other. The data collection method in this study was done by distributing questionnaires. The technique used in this study uses probability sampling with unintentional sampling, so that the sample used is 77 students of the Faculty of Economics and Business, University of Medan Area, Stambuk 17 am. Based on the results of this study, it can be summarized and it is known that; 1.) Based on the results of the study, it is known that Self-Efficacy has a significant positive effect on Entrepreneurial Intentions of students of the Faculty of Economics and Business, Medan Area University. Based on the results of the study, it is known that family support has a significant positive effect on the entrepreneurial intentions of students of the Faculty of Economics and Business, Medan Area University. Economics and Business, University of Medan Area.
Description: 102 Halaman
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/17888
Appears in Collections:SP - Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
178320148 - Devi Monika Br Haloho - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV735.55 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
178320148 - Devi Monika Br Haloho - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I,II,III,V, Bibliography1.27 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.