Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/19303
Title: Pengaruh Permainan Balok dan Permainan Puzzle Terhadap Kreativitas Anak Usia Dini di PAUD Durratul Karim Indonesia Deli Serdang
Other Titles: The Influence of Block Games and Puzzle Games on Early Childhood Creativity in PAUD Durratul Karim Indonesia Deli Serdang
Authors: P, Nila Kesuma
Keywords: block games;puzzle;creativity;early childhood;permainan balok;anak usia dini
Issue Date: 3-Feb-2022
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;171804035
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Permainan Balok dan Permainan Puzzle terhadap Kreativitas Anak Usia Dini di PAUD Durratul Karim Indonesia Deli Serdang. Penelitian ini menggunakan tipe deskriptif kuantitatif dengan desain quasi experiments, dan menggunakan sistem Time Series Design. Subjek penelitian 20 anak usia dini yang dibagi menjadi 2 kelompok eksperimen, yaitu eksperimen I permainan balok dan eksperimen II permainan puzzle terdiri dari masing masing 10 peserta didik. Pengujian hipotesis ini dilakukan dengan menggunakan Wilcoxon Signed Rank Test. Hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa a) ada pengaruh permainan balok terhadap kreativitas dengan nilai pre test sebesar 37,5 dan nilai pos test sebesar 65,2 dengan taraf signifikansi sebesar 0.00 yang artinya p < 0.05 b) ada pengaruh permainan puzzle terhadap kreativitas dengan nilai pre test sebesar 35,6 dan nilai pos test sebesar 57,2 dengan taraf signifikansi sebesar 0.00 yang artinya p < 0.05 , c) Nilai rata-rata kreativitas setelah dilakukan permainan balok meningkat sekitar 27,7 atau 73,9 % (0,00<α=0,0277). Nilai rata rata kreativitas setelah diberikan permainan puzzle meningkat sekitar 21,6 atau 62,2 % (0,00<α=0,0216). Terlihat perbedaan pengaruh yang signifikan antara permainan balok dan puzzle terhadap kreativitas anak usia dini dimana terlihat permainan balok memiliki pengaruh lebih tinggi meningkatkan kreativitas anak usia dini sebesar 11,7 %. Hasil penelitian diatas menunjukkan bahwa ada pengaruh permainan balok dan permainan puzzle terhadap kreativitas anak usia dini dan ada perbedaan pengaruh permainan balok dan puzzle terhadap kreativitas anak usia dini di PAUD Durratul Karim Indonesia Deli Serdang This study aims to determine the effect of block games and puzzle games on early childhood creativity in PAUD Durratul Karim Indonesia Deli Serdang. This study uses a quantitative descriptive type with a quasi-experimental design, and uses a Time Series Design system. The research subjects were 20 early childhood children who were divided into 2 experimental groups, namely experiment I playing blocks and experiment II playing puzzles consisting of 10 students each. Testing this hypothesis was carried out using the Wilcoxon Signed Rank Test. The results of the hypothesis test show that a) there is an effect of playing blocks on creativity with a pre-test value of 37.5 and a post-test value of 65.2 with a significance level of 0.00, which means p <0.05 b) there is an effect of puzzle games on creativity with a pre-test value test was 35.6 and the post test value was 57.2 with a significance level of 0.00 which means p <0.05 , c) The average value of creativity after playing with blocks increased by around 27.7 or 73.9% (0.00< α=0.0277). The average value of creativity after being given a puzzle game increased by around 21.6 or 62.2% (0.00<α=0.0216). There is a significant difference in the effect between block and puzzle games on early childhood creativity where it is seen that block games have a higher influence on increasing early childhood creativity by 11.7%. Early childhood and there are differences in the effect of block and puzzle games on the creativity of early childhood at PAUD Durratul Karim Indonesia Deli Serdang
Description: 165 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/19303
Appears in Collections:MT - Master of Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
171804035 - Nila Kesuma P - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV899.92 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
171804035 - Nila Kesuma P - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.94 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.