Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/20528
Title: Kajian Hukum Terhadap Pelanggaran Hak Cipta Menurut Undang-Undang No. 19 Tahun 2002 (Studi Kasus di Polresta Medan)
Other Titles: Legal Studies Against Copyright Violation According to Law No. 19 of 2002 (Case Study at the Medan Police)
Authors: Cahyadi, Benny
metadata.dc.contributor.advisor: Suhatrizal
Keywords: pelanggaran hak cpta;UU No. 19 Tahun 2002
Issue Date: 2012
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;068400259
Abstract: Skripsi ini dilatarbelakangi bahwa hukum menganggap karya cipta sebagai suatu kekayaan, sehingga keberadaannya dilindungi oleh Undang-undang No. 19 tahun 2002 tentang Hak Cipta, dengan judul Kajian Hukum Pidana Terhadap Pelanggaran Hak Cipta Menurut Undang-Undang No. 19 Tahun 2002 (Studi Kasus di Polresta Medan). Permasalahan yang diajukan dalam penelitian ini adalah Bagaimana bentuk-bentuk tindak pidana pelanggaran hak cipta menurut Undang-Undang No. 19 Tahun 2002 tentang Hak Cipta dan Bagaimana akibat hukum pidana pelanggaran hak cipta menurut Undang-Undang No. 19 Tahun 2002 tentang Hak Cipta. Untuk membahas permasalahan tersebut maka dilakukan penelitian secara kepustakaan dan penelitian lapangan pada Kator Kepolisian. Hasil penelitian dan analisis menjelaskan Bentuk-bentuk tindak pidana pelanggaran hak cipta menurut Undang-Undang No. 19 Tahun 2002 tentang Hak Cipta dengan sengaja menyiarkan, memamerkan, mengedarkan, atau menjual kepada umum suatu Ciptaan atau barang basil pelanggaran Hak Cipta atau Hak Terkait, dengan s~ aja dan tanpa hak memperbanyak penggunaan untuk kepentingan komersi:al suatu Program Komputer, dan lain-lain perbuatan yang rnelanggaran ketentuan hak cipta Akibat hukum pidana pelanggaran hak cipta menurut Undang Undang o . 19 Tahun 2002 tentang Hak Cipta maka kepada pelaku yang terbukti ulelakukan pidana pclanggaran hak cipta menurut Undang-Undang No. 19 Tahun 2002 tentang Hak Cipta dapat dikeDabn sanksi pidana berupa pidana penjara atau denda atau bahk:an kedua-duan a sekaligus. Sanksi pidana tersebut dapat pula diikuti dengan sanksi perdaia berupa ganti rugi terhadap kegiatan pelanggaran hak cipta tersebut.
Description: 67 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/20528
Appears in Collections:SP - Criminal Law

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
068400259 - Beny Cahyadi Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography3.83 MBAdobe PDFView/Open
068400259 - Beny Cahyadi Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV1.31 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.