Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/21159
Title: Studi Perawatan Baterai Sebagai Sumber Tegangan Arus Searah di (Persero) Sei Rotan
Other Titles: Study of Battery Maintenance as a Source of Direct Current Voltage at (Persero) Sei Rotan
Authors: Alamsyah, Irwan
metadata.dc.contributor.advisor: -
Keywords: perawatan baterai;sumber tegangan arus searah;battery maintenane;direct current voltage source
Issue Date: 2006
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;008120041
Abstract: Generator merupakan salah satu komponen utama pada -sistem penyediaan energi listrik. Pengoperasian generator dilakukan melalui Switchboard generator yang berisikan relai-relai pengamanan dan rangkaian kontrol generator. Pada Switchboard generator terdapat satu unit penghasil tegangan searah (OC), yang terdiri dari 92 buah sel baterai, jenis Nickel Cadmium. Tegangan searah baterai pada Switchboard digunakan untuk mengoperasikan relai-relai sehingga keberadaan baterai pada Swich board sangatlah penting. Kapasitas baterai adalah kemampuan baterai melakukan discharge dalam waktu tertentu dengan besar arus tertentu pula. Misalnya, sebuah accu berkapasitas sebesar I 00 Ah, berarti accu mampu melakukan discharge dengan arus pengosongan sebesar 10 ampere selama I 0 jam. Untuk pemakaian yang optimal, disarankan untuk memakai baterai pada beban arus maksimal seperti yang tertera dalam spesifikasinya, tetapi juga harus diingat bahwa kapasitas baterai juga tergantung dari suhu sekitar. Untuk pemakaian yang optimal disarankan juga pemakaian baterai pada suhu 26 °c. Tetapi untuk accu mobil bisa lebih panas. Generator-generator yang digunakan pada pembangkit tenaga listrik di fembangkit Listrik Tenaga Diesel (PL TD) biasanya masing-masing memiliki sebuah Switchboard. Switchboard generator ini berbentuk seperti lemari yang berisikan peralatan-peralatan kontrol dan proteksi generator. Pengoperasian generator dilakukan melalui Switchboard, sehingga Switchboard memegang peranan penting dalam sistem pembangkitan tenaga listrik. Generator represent one of the especial component at ready system of electrics energi. Operation of generator pass/through Switchboard generator which comprising security relays and network control generator. At Switchboard generator there are one unit producer of unidirectional tension (OC), what consist of 92 battery cell, type of Nickel Cadmium. Unidirectional Tension of battery at Switchboard used to operate relays so that existence of battery at Swich board of vital importance. Battery capacities is ability of battery do conduct certain discharge during bigly certain current also. For example, a accu have capacities to equal to I 00 Ah, meaning accu can conduct discharge with depletion current equal to l 0 ampere during l 0 clock. For usage which is optimal to be, suggested to wear battery at maximal current burden such as• those which as described in its specification, but also have to be seen that by battery capacities also depended from ambient temperature. For usage which is optimal to be suggested also usage of battery at temperature 26 °c. But for the accu of car can be hotter. used generators at power plant in Power Station Of Energy Diesel (PL TD) usually each owning a Switchboard. this Switchboard Generator in form of like cupboard;locker which comprising equipmentss of and control of proteksi generator. Operation of generator pass/through Switchboard, so that Switchboard play a part important in system evocation of electric power.
Description: 52 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/21159
Appears in Collections:SP - Electrical Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
008120041 - Irwan Alamsyah - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography2.86 MBAdobe PDFView/Open
008120041 - Irwan Alamsyah - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV1.05 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.