Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/21343
Title: Analisis Pemasaran Kelapa Sawit Rakyat Dengan Model Structure Conduct And Performance (Scp) Di Kabupaten Labuhanbatu Utara (Studi Kasus: Desa Sukarame Baru Kecamatan Kualuh Hulu)
Other Titles: Marketing Analysis of People's Palm Oil With the Structure Conduct Model And Performance (Scp) in the District North Labuhanbatu (Case Study: Sukarame Baru Village, Kualuh Hulu District)
Authors: Zai, Openius
metadata.dc.contributor.advisor: Sibuea, Muhammad Buhari
Dalimunthe, Apip Gunaldi
Keywords: Model Approach (SCP);Margin marketing;Farmer's Share;Marketing Efficiency;Efisiensi Pemasaran;Marjin pemasaran
Issue Date: 2-Sep-2023
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;198220123
Abstract: Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalis sistem pemasaran pasar kelapa sawit rakyat di Kabupaten Labuhanbatu Utara menggunakan pendekatan structure, conduct and performance untuk: (1) Menganalisis struktur pasar kelapa sawit di Kabupaten Labuhanbatu Utara. (2) Menganalisis perilaku pasar kelapa sawit rakyat di Kabupaten Labuhanbatu Utara. (3) Menganalisis marjin dan farmer’s share petani agar diketahui kinerja pasar kelapa sawit rakyat di Kabupaten Labuhanbatu Utara. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis struktur pasar yang dilihat dari pangsa pasar, konsentrasi pasar dan hambatan masuk pasar. Analisis perilaku pasar dilihat dari saluran pemasaran dan marketing mix 7P (product, price, place, promotion, people, process, physicale evidence). Analisis kinerja pasar dilihat dari bagian marjin pemasaran, farmer’s share dan efisiensi pemasaran. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, struktur pasar kelapa sawit rakyat di Kabupaten Labuhanbatu Utara menunjukkan pangsa pasar pada tingkat petani sebesar 0,76%, pedagang pengumpul 16,66% dan pedagang besar 82,63% pada tingkat petani dan pedagang pengumpul pasar bersifat persaingan sempurna, sedangkapa pedagang besar bersifat pasar oligopoli ketat. Konsentrasi pasar pada tingkat petani dengan nilai CR4 sebesar 76,70%, pedagang pengumpul dengan nilai CR4 sebesar 71,07%, dan pedagang besar (PKS) dengan nilai CR4 sebesar 100% pada konsentrasi pasar pada tingkat petani dan pedagang pengumpul pasar bersifat oligopoli ketat, sedangkapa pedagang besar bersifat pasar monopoli. Sementara itu untuk nilai MES pada tingkat petani yaitu sebesar 49,43%, pedagang pengumpul sebesar 24,80%, sedangkan untuk pedagang besar yaitu sebesar 100% sehingga bisa dikatakan bahwa hambatan masuk pasar tinggi. Perilaku pasar kelapa sawit rakyat di Kabupaten Labuhanbatu Utara dapat dilihat dari saluran pemasarannya, saluran pemasaran hanya ada satu. Ada beberapa lembaga pemasaran yaitu petani, pedagang pengumpul dan pedagang besar (PKS). Kemudian dapat dilihat dari marketing mix 7P, pada pemasaran kelapa sawit rakyat di Kabupaten Labuhanbatu Utara sesuai dengan kesepakatan yang dibuat oleh petani, pedagang pengumpul dan pedagang besar. Analisis kinerja pasar (Market Performance) kelapa sawit rakyat di Kabupaten Labuhanbatu Utara menunjukkan terdapat 3 jalur pemasaran dengan margin yang berbeda. Total marjin tertinggi terdapat pada saluran pemasaran III yaitu sebesar Rp. 3.880/Kg, semakin banyak lembaga pemasaran yang terlibat maka semakin tinggi marjin pemasaran dan semakin rendah bagian petani. Saluran pemasaran yang paling efisien adalah saluran pemasaran I (petani-pedagang besar). The purpose of this study was to analyze the performance marketing system for the smallholder oil palm market in North Labuhanbatu District using a structure, conduct and performance approach to: (1) Analyze the structure of the palm oil market in North Labuhanbatu District. (2) Analyzing the behavior of the people's palm oil market in North Labuhanbatu District. (3) Analyzing farmer's margin and farmer's share in order to know the performance of the people's palm oil market in North Labuhanbatu Regency. The data analysis method used in this study is the analysis of market structure as seen from market share, market concentration and barriers to market entry. Analysis of market behavior seen from marketing channels and marketing mix 7P (product, price, place, promotion, people, process, physical evidence). Analysis of market performance seen from the marketing margin, farmer's share and marketing efficiency. Based on the results of research conducted, the structure of the smallholder palm market in North Labuhanbatu District shows a market share at the farmer level of 0.76%, 16.66% for collector traders and 82.63% for wholesalers at the farmer level and market collectors are perfect competition , while large traders are tight oligopoly markets. Market concentration at the farm level with a CR4 value of 76.70%, collector traders with a CR4 value of 71.07%, and wholesalers (PKS) with a CR4 value of 100% at market concentration at the farmer level and market collectors are strictly oligopoly , while large traders are monopolistic markets. Meanwhile, the MES value at the farm level is 49.43%, for collectors is 24.80%, while for wholesalers it is 100% so that it can be said that the barriers to market entry are high. The behavior of the people's palm oil market in North Labuhanbatu Regency can be seen from its marketing channels, there is only one marketing channel. There are several marketing institutions, namely farmers, collectors and wholesalers (PKS). Then it can be seen from the 7P marketing mix, in the marketing of smallholder oil palm in North Labuhanbatu Regency in accordance with the agreements made by farmers, collectors and wholesalers. Analysis of market performance (Market Performance) of smallholder oil palm in North Labuhanbatu District shows that there are 3 marketing channels with different margins. The highest total margin is in marketing channel III, which is Rp. 3.880/Kg, the more marketing agencies involved, the higher the marketing margin and the lower the farmer's share. The most efficient marketing channel is marketing channel I (large farmer-trader).
Description: 108 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/21343
Appears in Collections:SP - Agribusiness

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
198220123 - Openius Zai - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography22.36 MBAdobe PDFView/Open
198220123 - Openius Zai - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV1.27 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.