Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/22200
Title: Analisis Struktur Pelat Lantai pada Proyek Pembangunan Jembatan (Studi Kasus : Jembatan Jl. Bilal Ujung Kec. Medan Timur)
Other Titles: Analysis of Floor Plate Structure in Bridge Construction Projects (Case Study: Jl. Bilal Ujung Bridge, East Medan District)
Authors: Raja, Nelly Anjelina Lumban
metadata.dc.contributor.advisor: Hasibuan, Samsul A. Rahman Sidik
Keywords: analisis pelat lantai;penulangan pelat lantai;analisis lendutan pelat lantai jembatan;floor plate analysis;floor plate reinforcement;bridge floor plate deflection analysis
Issue Date: 4-Aug-2023
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;188110118
Abstract: Mengingat penggunaan kapasitas jembatan Bilal yang sudah hampir tidak sebanding dengan volume kendaraan yang melintas didapat bahwa pada kondisi tertentu khususnya pada jam sibuk, sering sekali di jumpai kemacetan kendaraan pada jembatan Bilal sangat berdampak pada kehidupan manusia. Mengingat pentingnya penggunaan jembatan Bilal sebagai penghubung antara terusan Pancing-Krakatau maka perlu dilakukan pembangunan pelebaran jembatan yang menjadi solusi kemacetan dan potensi kelebihan beban akibat kendaraan yang melitasi jembatan. Namun untuk mewujudkan hal tersebut dilakukan perencanaan pada struktur jembatan mengingat kondisi exsisting yang tidak dapat menampung arus lalu lintas kendaraan yang melewati jembatan tersebut dan terbatasnya ruang jembatan. Maka dilakukan pelebaran jembatan sebesar 5,1 m untuk mengurangi kemacetan. Penelitian meliputi analisis struktur pelat lantai menggunakan SNI 1725-2016 sebagai acuan dengan menggunakan mutu beton 28 Mpa dan mutu baja 400 Mpa. Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui nilai lendutan yang terjadi pada pelat lantai jembatan Bilal. Metode yang digunakan untuk melaksanakan penelitian ini adalah metode analisis numerik karena melakukan penelitian diawali dari data, memanfaatkan teori yang ada sebagai bahan penjelas, kemudian diolah dengan menggunakan landasan teori menjadi hasil penelitian. Kemudian untuk perhitungan lendutan yang didapat bahwa besar lendutan total yang terjadi sebesar 1,8044 mm dengan menggunakan rumus δtotal = δe + δg. Untuk besar lendutan yang didapat dari perhitungan masih aman dengan melakukan perbandingan rumus δtotal = δe + δg < Lx/240 maka dapat bahwa lendutan yang terjadi pada pelat lantai jembatan Bilal masih aman. Considering that the capacity usage of the Bilal Bridge is almost disproportionate to the volume of vehicles passing, it is found that under certain conditions, especially during peak hours, vehicle congestion on the Bilal Bridge is often found to have a huge impact on human life. Considering the importance of using the Bilal Bridge as a link between the Pancing-Krakatau canal, it is necessary to construct a bridge widening which is a solution to congestion and the potential for overload due to vehicles crossing the bridge. However, to make this happen, planning was carried out on the bridge structure considering the existing conditions which could not accommodate the flow of vehicle traffic passing through the bridge and the limited bridge space. So the bridge was widened by 5.1 m to reduce congestion. The research includes analysis of the floor plate structure using SNI 1725-2016 as a reference using concrete quality of 28 Mpa and steel quality of 400 Mpa. This research aims to determine the deflection value that occurs on the floor plate of the Bilal Bridge. The method used to carry out this research is the numerical analysis method because conducting research begins with data, utilizes existing theory as explanatory material, then processes it using a theoretical basis to become research results. Then, to calculate the deflection, it was found that the total deflection that occurred was 1.8044 mm using the formula δtotal = δe + δg. For the amount of deflection obtained from the calculation that is still safe by comparing the formula δtotal = δe + δg < Lx/240, it can be seen that the deflection that occurs on the floor plate of the Bilal bridge is still safe.
Description: 76 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/22200
Appears in Collections:SP - Civil Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
188110118 - Nelly Anjelina Lumban Raja - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.77 MBAdobe PDFView/Open
188110118 - Nelly Anjelina Lumban Raja - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV369.92 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.