Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/23528
Title: Pengaruh Kualitas Produk dan Harga terhadap Kepuasan Pelanggan Dalam menggunakan Air PDAM Tirtanadi Di Kecamatan Sunggal Desa Sei Semayang
Other Titles: The Influence of Product Quality and Price on Customer Satisfaction in Using PDAM Tirtanadi Water in Sunggal District, Sei Semayang Village
Authors: Satrio, Ade Rohmanda
metadata.dc.contributor.advisor: Nasution, Amrin Mulia
Keywords: kualitas produk;harga;kepuasan pelanggan;customer satisfaction
Issue Date: 2015
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;118320112
Abstract: Air adalah kebutuhan yang sangat penting bagi masyarakat kualitas air yang digunakan sangat mcnentukan kcschatan bagi pcnggunanya dan cara memperolehnyapun haruslah mudah dan murah. Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) adalah usaha milik daerah yang bertugas mendistribusikan air bersih bagi masyarakat umum. Penelitian ini secara asosiatif bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan harga terhadap kepuasan pelanggan dalam menggunakan air PDAM tirtanadi di kecamatan sunggal desa sei semayang. Populasi yang menjadi objek penelitian adalah warga Kecamatan Sunggal Desa Sei Semayang Dusun XIII Pondok Miri yang menjadi pelanggan pengguna air PDAM dengan jumlah 120 pengguna dan yang menjadi sampel penelitian ini sendiri berjumlah 55 pengguna. Proses pengumpulan data dengan teknik kuisioner yaitu memberikan daftar pertanyaan-pertanyaan kepada responden yang termasuk dalam sampel penelitian. Adapun teknik yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan teknik Field Research yaitu Pengumpulan data yang dilakukan secara langsung terhadap objek penelitian atau dengan terjun langsung ke lapangan. Water is a very important need for water quality society what is used really determines the suitability for the user and the method Getting it should be easy and cheap. Regional Water Company Drinking (PDAM) is a regionally owned business in charge of distribution clean water for the general public. This associative research aims to determine the influence product quality and price on customer satisfaction in using it PDAM Tirtanadi water in Sunggal sub-district, Sei Semayang village. Population that The research objects were residents of Sunggal District, Sei Village Semayang Hamlet XIII Pondok Miri is a water user customer PDAM with a total of 120 users and is the sample for this research alone numbering 55 users. The process of collecting data using techniques A questionnaire is to provide a list of questions to respondents included in the research sample. The techniques used in This research uses Field Research techniques, namely data collection which is carried out directly on the research object or by jumping in straight to the field.
Description: 94 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/23528
Appears in Collections:SP - Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
118320112 - Ade Rohmanda Satrio - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV600.75 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
118320112 - Ade Rohmanda Satrio - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography16.46 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.