Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/23744
Title: Perancangan Rig Uji Keausan dan Kelelahan Roda Gigi dengan Sensor Putaran dan Beban
Other Titles: Design of a Gear Wear and Fatigue Test Rig with Rotation and Load Sensors
Authors: S, Nael Aries Marcelino
metadata.dc.contributor.advisor: Siregar, Rakhmad Arief
Keywords: Gears;fatigue;wear and tear;Roda Gigi;keausan;kelelahan
Issue Date: 28-Mar-2024
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;198130115
Abstract: Roda gigi merupakan bagian dari mesin yang berputar yang berguna untuk mentransmisikan daya, mengubah kecepatan putar poros, torsi, dan arah daya terhadap sumber daya dari satu komponen mesin ke komponen lainnya. Penjelasan cara mengidentifikasi keausan dan kelelahan roda gigi dengan sistem alat sensor putaran dan beban. Perancangan alat uji rig yang menggunakan isometri perangkat lunak menggunakan solidwork 3D memiliki antar muka yang ramah pengguna dan dapat digunakan untuk desain, atau untuk membuat suku cadang mesin. Software ini sangat cocok untuk mahasiswa teknik yang mencari software hebat untuk membuat gambar mekanik. Dari hasil yang telah dibuat dengan penjelasan alat komponen uji beserta konsep rancangan, langkah akhir skripsi ini dengan membuat gambar teknik alat uji sebenarnya. Dari hasil rancangan mesin rig uji yang dilakukan maka didapatkan hasil pembuatan rig uji dengan dimensi 1200 mm x 900 mm x 70 mm dengan kapasitas sekali pengujian 2 roda gigi. Rig uji ini dapat digunakan untuk menguji semua jenis roda gigi. Rig uji ini memiliki kapasitas pengujian dua pasang roda gigi dalam sekali pengujian. Alat ini mampu memberikan variasi putaran maksimal 1430 rpm dan variasi beban maksimal 0,8 N ketika proses pengujian dilakukan. Gears are part of a rotating machine that is useful for transmitting power, changing shaft rotational speed, torque, and the direction of power to the power source from one engine component to another. Explanation of how to identify gear wear and fatigue with the rotation and load sensor system. The design of a test rig using isometric software using solidwork 3D has a user-friendly interface and can be used for design, or for making machine parts. This software is perfect for engineering students looking for great software to create mechanical drawings. From the results that have been made with the explanation of the component test equipment along with the design concept, the final step of this thesis is to make a technical drawing of the actual test equipment. From the test rig machine design that was carried out, the results obtained were the manufacture of a test rig with dimensions of 1200 mm x 900 mm x 70 mm with a capacity of testing 2 gears once. This test rig can be used to test all types of gears. This test rig has the capacity to test two gears in one test. This tool is able to provide rotational variations and load variations during the testing process.
Description: 69 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/23744
Appears in Collections:SP - Mechanical Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
198130115 - Nael Aries Marcelino Purba S - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV648.19 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
198130115 - Nael Aries Marcelino Purba S - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.08 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.