Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/23746
Title: Penerapan Metode Dempster Shafer pada Sistem Pakar Diagnosis Penyakit Stroke
Other Titles: Application of the Dempster Shafer Method in the Stroke Diagnosis Expert System
Authors: Munandar, Haris
metadata.dc.contributor.advisor: Noviandri, Dian
Keywords: penerapan;metode dempster safer;sistem pakar;diagnosis;penyakit stroke;application;dempster safer method;expert system;diagnosis;stroke
Issue Date: 12-Sep-2023
Publisher: UNIVERSITAS MEDAN AREA
Series/Report no.: NPM;178160085
Abstract: Masyarakat mendapatkan gejala penyakit selalu ingin mengetahui penyakit yang ia derita melalui informasi dari orang-orang sekitar ataupun media internet. Ketika masyarakat yang mendapatkan gejala penyakit dan curiga terhadap dirinya yang mengidap penyakit stroke, maka masyarakat tersebut perlu untuk memastikan penyakit yang diderita. Biasanya masyarakat pergi ke dokter untuk mendiagnosa gejala yang dialami untuk memastikan penyakit yang dia derita. Masalah yang terjadi adalah biaya yang tidak sedikit untuk pengobatan. Oleh sebab itu diperlukan sebuah cara yang dapat membantu masyarakat yang mendapatkan gejala penyakit stroke untuk memastikan penyakit stroke yang dialami dan mendapatkan solusi kesembuhan diri. Penelitian ini menggunakan sistem pakar dengan metode dempster shafer untuk mendiagnosis penyakit stroke, sehingga dengan adanya penerapan metode dempster shafer maka masyarakat dapat menilai gejala yang dialami dan mendapatkan penilaian tentang kemungkinan penyakit yang diderita serta mendapatkan solusi kesembuhan. People who get symptoms of disease always want to know what disease they are suffering from through information from people around them or the internet media. When people who get symptoms of the disease and suspect that they have a stroke, then the community needs to confirm the disease they are suffering from. Usually people go to the doctor to diagnose the symptoms they are experiencing to confirm the disease they are suffering from. The problem that occurs is that the cost is not small for treatment. Therefore we need a method that can help people who get symptoms of stroke to ensure that the stroke they are experiencing and get self-healing solutions. This study uses an expert system with the dempster shafer method to diagnose stroke, so that with the application of the dempster shafer method, people can assess the symptoms experienced and get an assessment of the possibility of the disease being suffered and get healing solutions.
Description: 100 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/23746
Appears in Collections:SP - Informatic Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
178160085 - Haris Munandar - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.97 MBAdobe PDFView/Open
178160085 - Haris Munandar - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV479.52 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.