Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/24230
Title: Perancangan Apartemen Co Living House dengan Pendekatan Arsitektur Ramah Lingkungan
Other Titles: Co Living House Apartment Design with an Environmentally Friendly Architectural Approach
Authors: Azmi, Mulkan
metadata.dc.contributor.advisor: Rambe, Yunita Syafitri
Keywords: Design;Apartment;Co-Living House;Architecture;Environmentally Friendly;Perancangan;Apartemen;Ramah Lingkungan
Issue Date: 22-May-2024
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;198140011
Abstract: Skripsi atau tulisan ini bertujuan untuk perancangan Apartemen Co- Living House dengan Pendekatan Arsitektur Ramah Lingkungan. Pembangunan Apartemen dapat menjadi solusi untuk menangani masalah keterbatasan lahan dan meningkatkan ketersediaan perumahan yang terjangkau bagi masyarakat perkotaan. Dalam pembangunan ini, fokus utama adalah meminimalkan dampak lingkungan dan memaksimalkan efisiensi sumber daya. Dengan memanfaatkan bahan bangunan berkelanjutan, sistem energi terbarukan, dan desain yang mengintegrasikan alam, coliving house ini menciptakan lingkungan hunian yang seimbang antara kenyamanan dan keberlanjutan. Dalam konsep ini, penghuni diajak untuk berbagi fasilitas dan sumber daya bersama, sehingga dapat mengurangi jejak karbon individu dan merangsang hubungan sosial yang lebih kuat dalam komunitas. This thesis or writing aims to design a Co-Living House Apartment with an Environmentally Friendly Architectural Approach. Apartment development can be a solution to address the problem of limited land and increase the availability of affordable housing for urban communities. In this development, the main focus is to minimize environmental impacts and maximize resource efficiency. By utilizing sustainable building materials, renewable energy systems, and designs that integrate nature, this co-living house creates a living environment that is balanced between comfort and sustainability. In this concept, residents are invited to share common facilities and resources, thereby reducing individual carbon footprints and stimulating stronger social relations within the community.
Description: 180 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/24230
Appears in Collections:SP - Architecture

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
198140011 - Mulkan Azmi - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV1.36 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
198140011 - Mulkan Azmi - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography4.76 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.