Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/26681
Title: Implementasi Kebijakan Registrasi Izin Usaha Mikro Bidang Industri Pariwisata Bukit Indah Simarjarunjung Kabupaten Simalungun
Other Titles: Implementation Of Micro Business License Registration Policy Bukit Indah Tourism Industry Field Simarjarunjung District Simalungun
Authors: Damanik, Ruth Winda
metadata.dc.contributor.advisor: Wulandari, Novita
Keywords: implementasi;kebijakan;pariwisata;registrasi;oss;implementation;policy;tourism;registration;oss
Issue Date: 24-Sep-2024
Publisher: UNIVERSITAS MEDAN AREA
Series/Report no.: NPM;208510027
Abstract: PeraturanWalikota Nomor 12 Tahun 2015 tentang perizinan, Penerbitan izin usaha mikro industri pariwisata pada DPMPTSP Kabupaten Simalungun, dilakukan melalui online (OSS), Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi kebijakan registrasi izin usaha mikro bidang industri pariwisata dan untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat implementasi kebijakan registrasi izin usaha mikro bidang industri pariwisata tersebut. Penulis menggunakan teori Edward III dengan indikator komunikasi, sumber daya, disposisi, dan struktur birokrasi. DenganMetode penelitian kualitatif pendekatan deskriptif dengan teknik pengumpulan data: wawancara, observasi, dan dokumentasi. analisis data yaitu: reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian yang diperoleh bahwa DPMPTSP telah melakukan registrasi melalui OSS dan menunjukkan bahwa pelaksanaannya telah baik namum masih belum sempurna perlu di tingkatkan lagi ke arah yang lebih baik. faktor penghambatnya yaitu kurangnya komunikasi antara implementor dengan pelaku usaha menyebababkan kurangnya kesadaran masyarakat tentang pentingnya izin usaha. sebagian pelaku usaha belum mengetahui tentang kebijakan izin usaha sudah dilakukan melalui online. Mayor Regulation Number 12 of 2015 concerning licensing, Issuance of business permits micro tourism industry at DPMPTSP Simalungun Regency, carried out via online (OSS), this research aims to determine implementation micro business permit registration policy in the tourism industry and for knowing the supporting and inhibiting factors for implementing registration policies micro business permit in the tourism industry. The author uses theory Edward III with indicators of communication, resources, disposition, and structure bureaucracy. With a qualitative research method, a descriptive approach with techniques data collection: interviews, observation, and documentation. data analysis, namely: data reduction, data presentation, and drawing conclusions. The research results It was found that DPMPTSP had registered via OSS and shows that the implementation has been good but is still not perfect needs to be improved in a better direction. The inhibiting factors are: lack of communication between implementers and business actors causes lack of public awareness about the importance of business permits. some of the perpetrators businesses do not yet know about the business licensing policy that has been carried out through on line.
Description: 121 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/26681
Appears in Collections:SP - Government Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
208510027 - Ruth Winda Damanik - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography2.13 MBAdobe PDFView/Open
208510027 - Ruth Winda Damanik - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV661.84 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.