Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/2919
Title: Berita Kriminal dan Perhatian Orang Tua (Pengaruh Penyajian Berita Kriminal di Pos Metro Medan Terhadap Perhatian Orang Tua pada Anak di Desa Bandar Klippa Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang)
Authors: Purba, Jhon Pandapotan
Keywords: komunikasi massa;perhatian orang tua pada anak
Issue Date: 2012
Publisher: Universitas Medan Area
Description: Penelitian ini merupakan penelitian komunikasi massa dengan judul BERITA KRIMINAL DAN PERHATIAN ORANG TUA (Pengaruh Penyajian Berita Kriminal di Pos Metro Medan Terhadap Perhatian Orang Tua Pada Anak di Desa Bandar Klippa Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang). Masalah dalam penelitian ini adalah apakah terdapat pengaruh penyajian berita kriminal di Pos Metro Medan Terhadap Perhatian Orang Tua Pada Anak di Desa Bandar Klippa Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang. Tujuan penelitian ini adalah bagaimana pengaruh penyajian berita kriminal di Pos Metro Medan Terhadap Perhatian Orang Tua Pada Anak di Desa Bandar Klippa Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang. Penelitian ini dilakukan dengan populasi, dari 12 lingkungan diambil 6 lingkungan dengan jumlah populasi yang diajukan yaitu 835 jiwa. Berdasarkan hasil penelitian yang telah diuraikan pada bab-bab terdahulu, maka dapat disimpulkan bahwa gambaran secara menyeluruh terdapat pengaruh Berita Kriminal Pos Metro Medan terhadap Perhatian orang tua. Hal tersebut berarti terdapat pengaruh yang signifikan meskipun sedikit pengaruh Berita Kriminal Pos Metro Medan terhadap perhatian orang tua sehingga menunjukan hasil yang positif dan orang tua hendaknya dapat memberikan masukan serta informasi bagi anak yang membaca Pos Metro Medan.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/2919
Appears in Collections:SP - Communication Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
088530014_File1.pdfCover294.98 kBAdobe PDFView/Open
088530014_File2.pdfAbstract218.09 kBAdobe PDFView/Open
088530014_File3.pdfIntroduction393.18 kBAdobe PDFView/Open
088530014_File4.pdfChapter I207.95 kBAdobe PDFView/Open
088530014_File8.pdfReference791.07 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.