Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/3143
Title: Hubungan Antara Kecerdasan Emosi dengan Penyesuaian Perkawinan pada Dewasa Dini di Kecamatan Jeumpa Bireuen
Authors: Fitri, Nurul Amalia
Keywords: kecerdasan emosi;penyesuaian perkawinan;dewasa dini
Issue Date: 19-Apr-2010
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Penelitian ini merupakan penelitian korelasional yang bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kecerdasan emosi dengan penyesuaian perkawinan pada dewasa dini. Berdasarkan fenomena yang ada, bahwa angka perceraian yang terjadi semakin meningkat dan konflik-konflik yang muncul dalam perkawinan semakin komplek .Secara konseptual kecerdasan emosi adalah kemampuan yang dimiliki seseorang dalam memotivasi diri, ketahanan dalam menghadapi kegagalan, mengendalikan emosi dan menunda kepuasan, mengatur keadaan jiwa, merasakan, memahami dan menerapkan kepekaan emosi, sehingga membuat orang menjadi lebih bijak dalam menggunakan emosi. Sedangkan penyesuaian perkawinan adalah proses membiasakan diri pada kondisi baru dan berbeda sebagai suami istri, dengan harapan bahwa mereka akan menerima tanggung jawab dan memainkan peran sebagai suami istri
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/3143
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
068600224_File1.pdfCover350.22 kBAdobe PDFView/Open
068600224_File2.pdfAbstract146.29 kBAdobe PDFView/Open
068600224_File3.pdfIntroduction388.28 kBAdobe PDFView/Open
068600224_File4.pdfChapter I176.67 kBAdobe PDFView/Open
068600224_File8.pdfReference505.41 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.