Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/3594
Title: Akibat Hukum Pembatalan Perka Winan Yang Dilakukan Wali Nasab Menurul' Hukum Islam (Study Knsus Di Pengadilan Agama Medan)
Authors: Hsb, Ahmad Kurniawan
Keywords: akibat hukum;pembatalan perkawinan
Issue Date: 2004
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Salah satu syarat yang harus dipenuhi untuk sahnya suatu perkawinan adalah pihak mempelai percmpuan harus dinikahkan oleh walinya yang sah yaitu wali nasab ataupun dapat juga dinikahkan oleh wali hakim dengan alasan-alasan tertentu. Permasalahan yang timbul adalah bagaimanakah keabsahan suatu perkawinan yang dilaksanakan oleh hakim sementara wali nasab masih ada, dan apakah akibat hukumnya jika perkawin tersebut dibatalkan oleh hakim atas gugatan dari wali nasab. Kesimpulan yang diperoleh dari hasil pembahasan adalah perkawinan yang dilaksanaan oleh wali hakim sementara wali nasab yang sah masih ada adalah tidak sah dan cacat hukum karenanya dapat diajukan gugatan pembatalannya ke Pengadilan Agama, dan jika perkawinan telah dibatalkan oleh hakim, maka status hukum perkawinan dinyatakan tidak pernah ada dan segala surat-surat yang berhubungan dengan perkawinan tersebut dinyatakan batal demi hukum.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/3594
Appears in Collections:SP - Criminal Law

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
008400027_file1.pdfCover404.97 kBAdobe PDFView/Open
008400027_file2.pdfAbstract205.3 kBAdobe PDFView/Open
008400027_file3.pdfIntroduction374.62 kBAdobe PDFView/Open
008400027_file4.pdfChapter I354.96 kBAdobe PDFView/Open
008400027_file8.pdfReference284.25 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.