Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/4209
Title: Gambaran Kematangan Emosi pada Pengamen Jalanan
Authors: Nadapdap, Naomi Oktafia
Keywords: kematangan emosi;pengamen jalanan
Issue Date: 7-Sep-2009
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Penelitian ini merupakan studi kualitatif yang bertujuan menggambarkan bagaimana kematangan emosi pada pengamen jalanan. Dalam penelitian ini ada beberapa hal yang ingin diteliti: latar belakang keluarga, alasan responden menjadi pengamen jalanan dan bagaimana hal tersebut mempengaruhi kematangan emosi yang terjadi pada responden. Penelitian ini didukung oleh teori-teori para individu yang tokoh, salah satunya ciri-ciri individu yang memiliki kematangan emosi yaitu individu mampu mempertanggung jawabkan setiap pola tingkah lakuya dalam bermasyarakat dan mampu mengelola emosi dengan baik (Goleman, 1999). Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara mendalam dan observasi. Responaen berjumlah 2 orang laki-laki, dengan kriteria tertentu yaitu berprofesi sebagai pengamen jalanan sekitar 3 tahun, berusia 21-28 tahun dan berdomisili di kota Medan. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa kedua responden memiliki masalah ekonomi taraf bawah, berjiwa pekerja keras, memiliki perkembangan kematangan emosi yang positif, tidak merasa malu dengan pekerjaannya, tidak menyesali kondisi yang sedang dijalani dan selalu berusaha agar lebih baik
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/4209
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
058600256_File1.pdfCover371.46 kBAdobe PDFView/Open
058600256_File2.pdfAbstract137.55 kBAdobe PDFView/Open
058600256_File3.pdfIntroduction642.5 kBAdobe PDFView/Open
058600256_File4.pdfChapter I246.77 kBAdobe PDFView/Open
058600256_File8.pdfReference454.67 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.