Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/6200
Title: Kemampuan Petani Mengadopsi Teknologi Baru dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya (Studi Kasus: Desa Bintang, Kecamatan Sidikalang, Kabupaten Dairi)
Authors: Bintang, Raimah
Keywords: kemampuan petani;teknologi baru;faktor adopsi teknologi baru oleh petani
Issue Date: 9-Aug-2000
Publisher: Universitas Medan Area
Description: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana kemampuan petani di dalam mengadopsi teknologi baru dan faktor-faktor apa yang mempengaruhinya. Untuk mencapai tujuan yang diajukan beberapa hipotesis sebagai berikut: 1. Mengetahui hubungan tingkat pendidikan petani dengan penerapaan teknologi baru. 2. Mengetahui hubungan umur petani dengan penerapan teknologi baru. 3. Mengetahui hubungan frekuensi mengikuti penyuluhan dengan penerapan teknologi baru. 4. Frekuensi mendengarkan siaran pedesaan melalui media RRI dengan motivasi menerapkan teknologi baru. 5. Terdapat hubungan luas pemilikan lahan dengan motivasi penerapan teknologi baru. 6. Terdapat hubungan status pemilikan lahan dengan motivasi penerapan teknologi baru. 7. Semakin tinggi penerapan teknologi baru maka semakin tinggi tingkat pendapatan petani. Jumlah sampel dalam penelitian ini ditetapkan sebanyak 30 Kepala Keluarga ( KK) dari 610 kepala keluarga (KK). Analisa data untuk menguji hipotesis yang telah diajukan digunakan uji Chi Kwadrat dengan tingkat persentase 0,05 atau 95%.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/6200
Appears in Collections:SP - Agribusiness

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
968200007_File1.pdfCover539.06 kBAdobe PDFView/Open
968200007_File2.pdfAbstract503.24 kBAdobe PDFView/Open
968200007_File3.pdfIntroduction1.01 MBAdobe PDFView/Open
968200007_File4.pdfChapter I570.78 kBAdobe PDFView/Open
968200007_File8.pdfReference1.15 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.