Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/7224
Title: Pengaruh Therapeutic Community terhadap Pemulihan Korban Penyalahgunaan Napza di Yayasan Rehabilitasi Bukit Doa Taman Getsemane
Authors: Mardiyah, Ainul
metadata.dc.contributor.advisor: Sulistyaningsih, Wiwik
Aziz, Azhar
Keywords: Therapeutic Community;Taman Bukit Doa Getsamane
Issue Date: 30-Nov-2016
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh therapeutic community terhadap pemulillan korban penyalahgunaan napza, dimana yang menjadi subjek penelitian ini adalah 50 orang residen di Bukit Doa Taman Getsemane. Penelitian ini menggunakan sistem pemberian treatment/perlakuan, sehingga disebut dengan penelitian eksperimen. Teknik analisis data menggunakan analisis uji t. Hasil ini diketahui dengan melillat nilai atau koefisien perbedaan t-test = 27,300 dengan koefisien signifikansi 0,000. Hal ini berarti nilai signifik:ansi yang diperoleh lebih kecil dari 0,010 memperlihatkan ada perbedaan pemulihan antara kelompok kontrol dengan kelompok eksperimen. Ini berarti program therapeutic community berpengaruh terhadap penurunan pemulihan ketergantungan NAPZA. 25 residen pada kelompok yang tidak mendapatkan therapeutic community yang memiliki tingkat pemulihan buruk ada sebanyak 3 (tiga) orang clan ada sebanyak 16 (enam belas) orang yang memiliki tingkat pemulihan sedang, sedangkan pemulihan tinggi ada 6 ( enam) orang. Sedangkan pada kelompok yang mendapatkan therapeutic community, didapatkan hasil bal1wa terdapat 19 (sembilan belas) orang yang pemulil1an sangat rendah, 4 (empat) orang tergolong memiliki tingkat pemulihan yang rendah, 1 (satu) orang memiliki tingkat pemulihan yang sedang dan 1 (satu) orang yang memiliki tingkat pemulihan tinggi.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/7224
Appears in Collections:MT - Master of Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
141804054.pdfFulltext4.42 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.