Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/9212
Title: Tinjauan Yuridis Terhadap Debitur yang Melakukan Wanprestasi dalam Perjanjian Kredit Bank Mestika (Studi Kasus Putusan No.447/Pdt.G/2013/PN. Mdn)
Authors: Pradikta, Ira
metadata.dc.contributor.advisor: Lubis, Elvi Zahara
Hidayani, Sri
Keywords: debitur wanprestasi;perjanjian;kredit bank;agreements;credit bank
Issue Date: 2016
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: This study aimed to determine the elements of credit, especially credit in the banking and to aware of the legal consequences and treatment if the debtor wanprestasi. Problem in thesis writing is how the mechanism of the bank in resolving bad loans and how the legal consequences for debtors who do Default of the credit agreement with the Bank Mestika on the judgment on Case No. 447 / Pdt.G / 2013 / PN.Mdn. Methods used in writing this kind of research is normative juridical that kind of research that is done by studying the existing norms or legislation related to the issues discussed. Source of the data obtained is data including official documents, books, research results are tangible report. In this case the secondary data is data regarding a civil case verdict 447 / Pdt.G / 2013 / Pn.Mdn obtained or derived directly from the relevant agencies, namely the Medan District Court. Bad Debt Settlement Mechanism By Bank which, in the form of Billing, Control, Data Collection and Settlement Back through the Atonement, Sales alone, or Sales Force. As a result of legal action against debtors who are in default under the bank credit agreement pursuant to Decision No. 447 / Pdt.G / 2013 / PN.Mdn is to punish the debtor or called-I as the Defendant and the Defendant owed-II as the approved debt-I Defendant to the Plaintiff to pay the entire debt of the Defendant to the Plaintiff-I of Rp.5.074 .913.640.18, - (Five billion seventy-four million nine hundred thirteen thousand six hundred and forty rupiah eighteen cents).
Description: Permasalahan dalam penulisan skripsi adalah Apa bentuk upaya penyelamatan kredit macet menurut ketentuan bank Indonesia, bagaimana mekanisme yang dilakukan bank dalam menyelesaikan kredit macet, bagaimana Akibat Hukum Bagi Debitur Yang melakukan Wanprestasi Terhadap Perjanjian Kredit Bank Pada Putusan dengan Nomor Perkara 447/Pdt.G/2013/PN.Mdn. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui jawaban dari permasalahan yang dibahas. Metode Penelitian yang dipergunakan dalam Penulisan ini, Penulis mempergunakan 2 (Dua) metode : pertama Penelitian Kepustakaan (Library Research) yaitu dengan melakukan penelitian terhadap berbagai sumber bacaan yaitu buku-buku, majalah hukum, pendapat para sarjana, peraturan perundang-undangan dan juga bahan-bahan kuliah. Kedua Penelitian Lapangan (Field Research) yaitu melakukan kelapangan dalam hal ini penulis langsung melakukan studi pada Pengadilan Negeri Medan dengan mengambil Putusan No. 447/Pdt.G/2013/PN.Mdn. Wanprestasi ialah keadaan dimana salah satu pihak tidak melakukan kewajiban, terlambat atau tidak sempurna melakukan kewajibannya. Keadaan cidera janji berbeda dengan keadaan di luar kekuasaan atau kemampuan dari pihak yang tidak dapat melaksanakan kewajibannya. Wanprestasi ini dapat terjadi karena Kesengajaan, Kelalaian, Tanpa Kesalahan. Istilah wanprestasi yaitu breach of contract, adapun bentuk dari wanprestasi seorang debitur dapat berupa : Debitur sama sekali tidak memenuhi prestasi, Debitur memenuhi prestasi, tetapi tidak sebagaimana yang diperjanjikan, Debitur memenuhi prestasi tetapi tidak tepat waktunya (terlambat), Debitur melakukan sesuatu yang menuntut perjanjian tidak boleh dilakukan. Dapat disimpulkan bahwa terdapat bentuk-bentuk wanprestasi yang terjadi di dalam pelaksanaan perjanjian. Dimana para pihak terkadang melakukan wanprestasi berupa telat membayar apa yang diperjanjikan atau tidak melakukan pembayaran sehingga mengakibatkan kerugian kepada salah satu pihak. Dengan adanya kerugian tersebut pihak yang dirugikan tersebut dapat menuntut ganti rugi atas kerugian yang diderita dengan cara-cara yang ditentukan oleh undang-undang.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/9212
Appears in Collections:SP - Civil Law

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Ira Pradikta - Fulltext.pdfFulltext564.67 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.