Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/9242
Title: Evaluasi Perbaikan Tanah Menggunakan Geotekstil untuk Meningkatkan Stabilitas Tanah Lapisan Subgrade Pekerjaan Jalan
Authors: Lubis, Mhd Khuzeir Z
metadata.dc.contributor.advisor: Lubis, Kamaluddin
Panjaitan, Subur
Keywords: geotekstil;kapasitas tanah;tanah pondasi;geotextile;stability soil;foundation soil
Issue Date: 25-Jan-2018
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: At the stage of a construction work one of the main problems in soft soil is the large land decline. The large decrease is due to the decrease in soil. The condition of poor base soil in the form of clay soil needs to be done to improve the basic soil to be able to support the construction load. One method used as land improvement is by geotextiles. The type of geotextile used in the construction of the Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi toll road project, Parbarakan-Lubuk Pakam Sta.42 + 750-Sta.47 + 600 is a geotextile PP woven polypropylene. The geotextile type uses non woven geotextile while the study is geotextile polypropylene woven, Non woven tensile strength 20 kN / m required 1 layer of geotextile while tensile strength Polypropylene woven 30 kN / m required 2 layers of geotextile. From these calculations can be concluded that the use of geotextiles can be used as one of the repair and retrofitting.
Description: Pada tahap suatu pekerjaan konstruksi salah satu permasalahan utama pada tanah lunak adalah penurunan tanah yang besar. Penurunan yang besar tersebut disebabkan oleh penurunan pada tanah. Kondisi tanah dasar yang jelek berupa tanah lempung, perlu dilakukan upaya perbaikan tanah dasar agar mampu mendukung beban konstruksi. Salah satu metode yang digunakan sebagai perbaikan tanah adalah dengan geotekstil. Jenis geotekstil yang dipakai pada pekerjaan proyek konstruksi jalan tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi, Parbarakan-Lubuk Pakam Sta.42+750-Sta.47+600 adalah geotekstil PP woven polypropylene.Tipe geotekstil dilapangan menggunakan geotekstil Non woven, sedangkan dikajian ini geotekstil polypropylene woven, Kekuatan tarik Non woven 20 kN/m diperlukan 1 lapis geotekstil sedangkan kekuatan tarik Polypropylene woven 30 kN/m diperlukan 2 lapis geotekstil. Dari perhitungan tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan geotekstil dapat dijadikan sebagai salah satu perbaikan dan perkuatan tanah.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/9242
Appears in Collections:SP - Civil Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
M Khuzeir Z Lubis - Fulltext.pdfFulltext1.59 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.