Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/9659
Title: Hubungan antara Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Prokrastinasi Akademik pada Mahasiswa Psikologi dalam Menyelesaikan Skripsi di Universitas Medan Area
Authors: Lubis, Balqish Sarah
metadata.dc.contributor.advisor: Siregar, Nurmaida Irawani
Siregar, Mulia
Keywords: social support;peers;academic procrastination;dukungan sosial;teman sebaya;prokrastinasi akademik
Issue Date: 14-Aug-2018
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: This study aims to see correlation between peer social support with academic procrastination to students in completing thesis at the University of Medan Area. The sample in this research is 40 students and student of staple 2013 which have not finished the final task and have not done the graduation on the period. In line with the existing discussion in the theoretical basis, the hypothesis proposed in this study that there is a negative relationship between peer social support with academic procrastination. With the assumption that the higher social support of peers will be the lower the academic procrastination then the lower the social support of peers then the higher the academic procrastination to the students in completing the thesis. This study uses a peer-based social support scale consisting of 4 aspects according to Lee, 2005 (in Fitriani, 2013), namely: Perceived Time, Intention Action, Emotional Distress (Emotional Distress postponing tasks), Perceive Ability and academic procrastination scales consisting of 5 aspects of peer social support by Sherida & Radmacher (1992), Sarafino (1998) and Taylor (1999) (in, Lubis, NL, & Hasnida , 2009): Emotional support (Emotional support), Support awards (Esteem support), Support instrumental (Tangible or Instrumental support), Support information (Informational support), Support social network (Network support). Data collection is done by Likert scale. To test the proposed hypothesis is done with correlation coefficient rxy = - 0.382 with significant p = 0.015 <0.050. And using a negative hypothesis which means the higher the social support of peers the lower the academic procrastination and vice versa.
Description: Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan antara dukungan sosial teman sebaya dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa dalam menyelesaikan skripsi di Universitas Medan Area. Sampel dalam penelitian ini adalah 40 orang mahasiswa dan mahasiswi stambuk 2013 yang belum menyelesaikan tugas akhirnya dan belum melakukan wisuda pada periodenya. Sejalan dengan pembahasan yang ada dalam landasan teori, maka hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini yaitu ada hubungan negatif antara dukungan sosial teman sebaya dengan prokrastinasi akademik. Dengan asumsi bahwa semakin tinggi dukungan sosial teman sebaya maka akan semakin rendah prokrastinasi akademik maka sebaliknya semakin rendah dukungan sosial teman sebaya maka akan semakin tinggi prokrastinasi akademik pada mahasiswa dalam menyelesaikan skripsinya. Penelitian ini menggunakan skala dukungan sosial teman sebaya yang terdiri dari 4 aspek menurut Lee, 2005 (dalam Fitriani, 2013), yaitu: Perceived Time (Gagal menepati deadline), Intention Action (Kesenjangan antara rencana dan kinerja), Emotional Distress (Rasa tertekan saat menunda tugas), Perceive Ability (Persepsi terhadap kemampuan) dan skala prokrastinasi akademik yang terdiri dari 5 aspek dukungan sosial teman sebaya menurut Sherida & Radmacher (1992), Sarafino (1998) serta Taylor (1999) (dalam, Lubis, N.L.,& Hasnida, 2009) yaitu: Dukungan emosional (Emotional support), Dukungan penghargaan (Esteem support), Dukungan instrumental (Tangible or Instrumental support), Dukungan informasi (Informational support), Dukungan jaringan sosial (Network support). Pengumpulan data dilakukan dengan skala Likert. Untuk menguji hipotesis yang diajukan dilakukan dengan koefisien korelasi rxy = - 0.382 dengan signifikan p = 0.015 < 0,050. Dan memakai hipotesis negatif yang artinya semakin tinggi dukungan sosial teman sebaya maka semakin rendah prokrastinasi akademik dan begitu juga sebaliknya.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/9659
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Balqish Sarah Lubis - Fulltext.pdfFulltext1.72 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.