Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/9849
Title: Analisis Faktor yang Mempengaruhi Minat Warga dalam Mengembangkan Ternak Sapi Potong (Studi Kasus: Nagori Tempel Jaya, Kcematan Bosar Maligas, Kabupaten Simalungun)
Authors: Hidayat, Arif Nur
metadata.dc.contributor.advisor: Saleh, Khairul
Saragih, Faoeza Hafiz
Keywords: ternak sapi potong;minat;pengalaman;beef cattle
Issue Date: 26-Nov-2018
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: The purpose of this study was to find out what factors influence people's interest in developing beef cattle. The sampling method was carried out using the Simple Random Sampling method, based on this study of the 176 population of beef cattle breeders available, 37 farmers were taken as samples. The analytical method used is multiple linear regression with SPSS 21 device assist. The results of this study: (1) There is a positive effect of variable farm experience on people's interest in developing beef cattle in Nagori Tempel Jaya. (2) There is no influence of Seed Price, Breeders' Education, and Age of Farmers on the interest of citizens in developing beef cattle in Nagori Tempel Jaya. (3). Of the several variables used in this study, R Square was 0.371, meaning that there were 37.1% of the influence of these variables on the interest of farmers. The conclusion of this study is that the Animal Experience Variable has a significant effect on interest of 0.002 units, while the Seed Price, Breeders 'Education, and Breeders' Variables have no effect on the interest in beef cattle breeding.
Description: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apa saja faktor yang mempengaruhi minat warga dalam mengembangkan ternak sapi potong. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan metode Simpel Random Sampling, berdasarkan penelitian ini dari 176 populasi peternak sapi potong yang ada maka di ambil sebanyak 37 peternak untuk di jadikan sampel. Metode analisis yang di gunakan adalah regresi linier berganda dengan alat bantu perangkat SPSS 21. Hasil penelitian ini : (1) Terdapat pengaruh positif Variabel Pengalaman Beternak terhadap minat warga dalam mengembangkan ternak sapi potong di Nagori Tempel Jaya. (2) Tidak terdapat pengaruh Variabel Harga Bibit, Pendidikan Peternak, dan Umur Peternak terhadap minat warga dalam mengembangkan ternak sapi potong di Nagori Tempel Jaya.(3). Dari beberapa variabel yang di gunakan dalam penelitian ini di peroleh R Square sebesar 0,371, artinya terdapat 37,1% pengaruh variabel tersebut terhadapa Minat Peternak. Kesimpulan dalam penelitian ini Variabel Pengalaman Berternak berpengaruh signifikan terhadap minat sebesar 0,002 satuan, sedangkan Variabel Harga Bibit, Pendidikan Peternak, dan Umur Peternak tidak berpengaruh terhadap minat berternak sapi potong.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/9849
Appears in Collections:SP - Agribusiness

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Arif Nur Hidayat - Fulltext.pdfFulltext1.1 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.