Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/12608
Title: Sunnah di Bulan Dzulhijjah
Authors: Nasution, Khairil Azmi
Keywords: dzulhijjah;sunnah
Issue Date: 15-Aug-2018
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Ada beberapa hal yang disunnahkan untuk kita lakukan pada bulan Dzulhijjah. Pertama, bagi yang berniat untuk melaksanakan penyembelihan hewan qurban, disunnahkan untuk tidak memotong apapun yang ada pada diri kita. Kata Rasulullah, jika masuk sepuluh awal Dzulhijjah dan ada sebagian di antara kamu sudah berniat untuk melaksanakan penyembelihan hewan qurban, janganlah kamu sekali-kali memotong kukumu, rambutmu, dan hal-hal yang melekat pada dirimu. Namun ini hanya sunnah saja, tidak ada kafaratnya. Walaupun demikian, tentu disayangkan jika kita meninggalkan sunnah Rasulullah ini.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/12608
Appears in Collections:Buletin Taqwa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Khairil Azmi - Sunnah di Bulan Dzulhijjah.pdfArticle239.92 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.