Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/24381
Title: Gangguan Komunikasi Intrapersonal Bipolar Episode Depresi Dengan Terapi dan Pengobatan (Deskriptif Kualitatif Pada Remaja Penderita Bipolar di Kecamatan Medan Petisah)
Other Titles: Bipolar Intrapersonal Communication Disorders Depressive Episodes With Therapy and Medication (Qualitative Descriptive of Adolescents Suffering from Bipolar in Medan Petisah District)
Authors: Azizi, Abidara Fatya
metadata.dc.contributor.advisor: Siregar, Nina Siti Salmaniah
Keywords: Intrapersonal Communication;Bipolar;Depressive Episodes;Therapy and Treatme;Komunikasi Intrapersonal;Terapi dan Pengobatan
Issue Date: 2024
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;198530013
Abstract: Gangguan bipolar adalah gangguan jiwa yang mempengaruhi kualitas hidup seseorang dan merupakan gangguan yang sering berulang, kambuhan, dan kronis. Bipolar ini mengalami perubahan suasana hati yang sangat ekstrem dan intens yang dikenal sebagai episode suasana hati. Fase mood ini terbagi menjadi dua yaitu manik dan depresif, pengalaman perubahan yang terjadi secara tiba-tiba. Yang sering terjadi pada penderita gangguan bipolar adalah mereka berperilaku agresif, mudah bosan, dan menghindari keramaian, banyak yang self diagnose pada remaja maka sangat diperlukan diagnose medis lalu di bantu dengan terapi dan pengobatan..Tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui bentuk komunikasi intrapersonal yang dilakukan dengan terapi dan pengobatan untuk mengembalikan rasa percaya diri penderita bipolar pada episode depresi, mengetahui faktor penghambat dan pedukung bagi penderita bipolar dalam mengembalikan rasa percaya diri. Peneliti menggunakan teori deskriptif kualitatif dengan cara mengumpulkan data melalui wawancara dan dokumentasi yang didukung oleh keempat subjek penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aspek komuniksi intrapersonal yang relevan bagi penderita bipolar adalah intropeksi, pengaturean emosi, pengelolaan pemikiran dan penetapan tujuan serta efektifitas pengobatan dan terapi dalam pengobatan penderita bipolar serta penyesuaian diri dalam menirima diagnosis bipolar. faktor pendukung yang dapat mempengaruhi upaya penderita bipolar episode depresi dalam mengembalikan rasa percaya diri seperti komunikasi,dan dukungan emosional. Bipolar disorder is a mental disorder that affects a person's quality of life and is a disorder that often recurs, recurs and is chronic. This bipolar disorder experiences very extreme and intense mood swings known as mood episodes. This mood phase is divided into two, namely manic and depressive, experiences of changes that occur suddenly. What often happens to people with bipolar disorder is that they behave aggressively, get bored easily, and avoid crowds. Many are selfdiagnosed in teenagers, so a medical diagnosis is really needed and then assisted with therapy and medication. The aim of this research is to find out what forms of intrapersonal communication exist. carried out with therapy and medication to restore the self-confidence of bipolar sufferers during depressive episodes, knowing the inhibiting and supporting factors for bipolar sufferers in restoring their selfconfidence. Researchers used qualitative descriptive theory by collecting data through interviews and documentation supported by the four research subjects. The research results show that the aspects of intrapersonal communication that are relevant for bipolar sufferers are introspection, emotional regulation, thought management and goal setting as well as the effectiveness of medication and therapy in treating bipolar sufferers as well as adjustment in receiving a bipolar diagnosis. Supporting factors that can influence the efforts of bipolar sufferers with depressive episodes to restore their self-confidence include communication and emotional support.
Description: 91 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/24381
Appears in Collections:SP - Communication Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
198530013 - Abidara Fatya Azizi - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV1.58 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
198530013 - Abidara Fatya Azizi - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.32 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.