Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/27063
Title: Gaya Hidup Hedonisme Akun Instagram @Rachelvennya pada Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Medan Area
Other Titles: The Hedonism Lifestyle Of The @Rachelven Instagram Account Towards Uma Communication Science Students
Authors: Putri, Siti Padna
metadata.dc.contributor.advisor: Auza, Ara
Keywords: hedonisme;instagram;selebgram;mahasiswa;lifestyle;hedonism;instagram;celebrities;students
Issue Date: 28-Aug-2024
Publisher: UNIVERSITAS MEDAN AREA
Series/Report no.: NPM;208530096
Abstract: Instagram adalah media sosial yang telah diluncurkan pada Oktober 2010, Rachel Vennya seorang selebgram yang populer saat ini. dengan lebih dari 7,8 juta pengikut di Instagram. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif. dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik Analisis data yang dilakukan dengan reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan. Dari hasil penelitian, motif Mahasiswa Ilmu Komunikasi angkatan 21 Universitas Medan Area mengikuti instagram @rachelvennya ialah cara berkomunikasi, cara pengasuhan anak (parenting), motivasi hidup yang baik, dan hal-hal positif yang dilakukannya. Gaya hidup hedonisme @rachelvennya di akun instagranya, memberikan faktor imitasi pada gaya hidup Mahasiswa yaitu terlihat dari bentuk postingan informan diinstagram yang memiliki kemiripan dengan postingan Rachel Vennya yang tidak disadari oleh informan. Gaya Hidup yang ditampilkan Rachel Vennya pada akun Instagramnya dapat memberikan faktor imitasi yang bernilai positif berupa motivasi untuk mengejar kesuksesan, dan juga negatif apabila tidak selektif dan menyeimbangkan dengan kondisi mahasiwa. Instagram, launched in October 2010, is a popular social media platform, with Rachel Vennya being a well-known influencer today, boasting over 7.8 million followers. This study uses a qualitative research approach with a descriptive method. Data collection techniques include interviews, observation, and documentation, while data analysis involves data reduction, presentation, and conclusion drawing. The research findings reveal that the motives of Communication Science students from the 21st class at Universitas Medan Area for following Rachel Vennya's Instagram (@rachelvenya) include communication, parenting advice, life motivation, and her positive actions. Rachel Vennya's hedonistic lifestyle shared on her Instagram account influences students' lifestyles, as reflected in the similarities between their posts and hers, often unconsciously.
Description: 89 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/27063
Appears in Collections:SP - Communication Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
208530096 - Siti Padna Putri - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.8 MBAdobe PDFView/Open
208530096 - Siti Padna Putri - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV1.12 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.