Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/27096
Title: LKP Lois Nikel Mahulae 208120013 Sistem Proteksi pada Generator di PT. Industri Nabati Lestari (Inl) Sei Mangkei
Authors: Mahulae, Lois Nikel
metadata.dc.contributor.advisor: Satria, Habib
Keywords: proteksi generator;gangguan generator;peralatan listrik
Issue Date: 30-Apr-2023
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;208120013
Abstract: Sistem proteksi tenaga listrik adalah suatu peralatan listrik yang berfungsi untuk mengatasi apabila terjadi suatu gangguan yang mengurangi kontinuitas pelayanan terhadap konsumen. Salah satu perlatan listrik (PMT) yaitu untuk mengisolasi daerah yang mengalami gangguan dimana gangguan pada generator jarang terjadi namun gangguan tersebut akan mengakibatkan kerusakan yang serius. Salah satu jenis gangguan arus listrik yang mengalir menuju generator dari dalam sendiri maupun dari luar generator sendiri. Maka untuk mengatasi masalah ini yaitu dengan cara memproteksi gangguan hubung singkat akibat arus listrik yang menuju belitan generator sehingga gangguan tersebut dapat segera terisolir. Generator merupakan sumber utama pengadaan energy listrik didalam sistem tenagalistrik, sehingga perlu dilindungi / diproteksi dari semua gangguan, baik gangguan yangberasal dari luar maupun dari dalam sistem. Bila terjadi kerusakan generator akan sangat mengganggu penyediaan tenaga listrik. Pengamanan generator dari Gangguan luar yang disebabkan oleh petir, dipakai relay arus lebih. Gangguan diluar generator tersebut dapat menimbulkan arus urutan negatif, yang selanjutnya arus ini dapat menimbulkan pemanasan yang berlebihan pada generator. Maka pada generator dengan daya besar dipakai relay urusan negatif.
Description: 40 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/27096
Appears in Collections:Laporan Kerja Praktik (LKP)

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
LKP - Lois Nikel Mahulae - 208120013 - Fulltext.pdfFulltext2.14 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.