Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/5344
Title: Pemeriksaan Kadar Kolesterol Darah pada Penderita Diabetes Mellitus di Rumah Sakit Umum Deli Serdang Lubuk Pakam
Authors: Rahmaini, Agustin
Keywords: kadar kolesterol dalam darah;diabetes melitus
Issue Date: 2007
Publisher: Universitas Medan Area
Description: Dari hasil penelitian dapat diketahui adanya perbedaan persentase kadar kolesterol dalam darah pria dan wanita penderita diabetes mellitus. Berdasarkan jenis kelamin terhadap 50 sampel pria didapat 23 orang(46%) kadar kolesterol darahnya normal, 17 orang(34%) kadar kolesterol darahnya dalam batas tinggi, dan 10 orang(20%) kadar kolesterol darahnya tinggi. Sedangkan pada 50 sampel wanita didapat 11 orang(22%) kadar kolesterol darahnya normal, 18 orang(36%) kadar kolesterol darahnya dalam batas tinggi, dan 21 orang(42%) kadar kolesterol darahnya tinggi. Berdasarkan kelompok umur antara 40 sampai 50 tahun pria dan wanita, 15 orang(36%) kadar kolesterolnya dalam keadaan normal, 13 orang(31 %) kadar kolesterolnya dalam keadaan batas tinggi, dan 14 orang(33%), berdasarkan kelompok umur 51 sampai 60 tahun pria dan wanita, 19 orang(33%) kadar kolesterolnya dalam keadaan normal, 22 orang(38%) kadar kolesterolnya dalam batas tinggi, dan 17 orang(29%) kadar kolesterolnya tinggi.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/5344
Appears in Collections:SP - Biology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
048700021_File1.pdfCover225.29 kBAdobe PDFView/Open
048700021_File2.pdfAbstract124.78 kBAdobe PDFView/Open
048700021_File3.pdfIntroduction218.61 kBAdobe PDFView/Open
048700021_File4.pdfChapter I183.38 kBAdobe PDFView/Open
048700021_File8.pdfReference269.85 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.