Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/10142
Title: Hubungan Menonton Film Porno dengan Perilaku Seks pada Remaja di SMA Bina Taruna Medan
Authors: Sudrajat, Heru
metadata.dc.contributor.advisor: Purba, Anna Wati Dewi
Siregar, Mulia
Keywords: menonton film porno;perilaku seks
Issue Date: 17-Apr-2014
Publisher: Universitas Medan Area
Description: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara menonton film porno dengan perilaku seks pada siswa SMA Bina Taruna Medan. Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah ada hubungan positif antara menonton film porno dengan perilaku seks pada siswa SMA Bina Taruna Medan. Subjek penelitian yang diambil sejumlah 40 siswa kelas XI yang berusia 16-18 tahun. Teknik penagambilan sampel adalah purposive sampling. Alat ukur yang digunakan adalah skala menonton film porno yang terdiri dari 15 butir dan skala perilaku seks 19 butir. Pengolahan data penelitian ini dengan menggunakan teknik korelasi product moment dari Pearson. Hasil penelitian menunjukkan adanya korelasi sebesar 0,526 dengan p < 0,01, hal ini berarti ada korelasi positif yang signifikan antara menonton film porno dengan perilaku seks pada remaja siswa SMA Bina Taruna Medan. Hal ini berarti semakin tinggi menonton film porno semakin tinggi pula perilaku seks. Adapun koefisien determinasi dari korelasi tersebut adalah sebesar R2= 0,276 artinya menonton film porno memberikan sumbangan efektif terhadap Perilaku seks sebesar 27 ,6% sedangkan sisanya (72,4%) ditentukan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/10142
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
088600022_Heru Sudrajat.pdfFulltext2.92 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.