Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/10750
Title: Hubungan Frustrasi dengan Perilaku Agresif pada Mahasiswa/i Fakultas Psikologi Stambuk 2014 Universitas Medan Area
Authors: Siregar, Hartika Kristin Br
metadata.dc.contributor.advisor: Munir, Abdul
Melita, Shirley
Keywords: frustration;aggressive behavior;frustrasi;perilaku agresif
Issue Date: 12-Apr-2019
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;148600124
Abstract: The research is quantitative in nature which aims to examine the relationship of frustration with aggressive behavior by 2014 batch students of faculty of psychology UMA. In line with the theoretical basis, the hypothesis is proposed that there is a positive relationship between frustration and aggressive behavior. The population of the study was the 2014 UMA Psychology Stambuk students, who numbered 120 people. The sample was chosen using a total sampling technique totaling 120 people. Collected using frustration scales and aggressive behavioral scales, arranged based on Scheneider's theory (in Palupi, 2005) and Buss (in Dayakisni & Hudaniyah, 2006). The research data were analyzed using the Pearson Product Moment test which was preceded by the Normality test and Reliability test. The results showed a positive and significant relationship between frustration and aggressive behavior in the 2014 UMA Faculty of Psychology Stambuk students, (R = 0.888, P = 0.007). Thus the hypothesis is accepted. Furthermore, it was found that the effective contribution of frustration to aggressive behavior was 77.4%.
Description: Penelitian bersifat kuantitatif yang bertujuan untuk menguji hubungan frustrasi dengan perilaku agresif pada mahasiswa/i fakultas Psikologi Stambuk 2014 UMA.Sejalan dengan landasan teori, maka diajukan hipotesia berbunyi ada hubungan positif antara frustrasi dengan perilaku agresif.Populasi penelitian adalah mahasiswa/i fakultas Psikologi Stambuk 2014 UMA yang berjumlah 120 orang. Sample dipilih menggunakan teknik total sampling yang berjumlah 120 orang. Dikumpulkan dengan menggunakan skala frustrasi dan skala perilaku agresif, disusun berdasarkan teori Scheneider (dalam Palupi, 2005) dan Buss (dalam Dayakisni & Hudaniyah, 2006).Data penelitian dianalisis dengan menggunakan uji Pearson Product Moment yang didahului dengan uji Normalitas dan uji Reabilitas. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan posistif dan signifikan antara frustrasi dengan perilaku agresif pada mahasiswa/i fakultas Psikologi Stambuk 2014 UMA, (R = 0,888, P = 0,007). Dengan demikian hipotesis diterima. Selanjutnya diketahui bahwa kontribusi efektif frustrasi terhadap perilaku agresif adalah sebesar 77,4 %.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/10750
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
148600124 - Hartika Kristin Br Siregar - Fulltext.pdffulltext2.65 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.