Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/11097
Title: Pengaruh Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi Siklus Pendapatan Terhadap Laporan Arus Kas pada PT Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan
Authors: Nasution, Sri Fitri Anggini
metadata.dc.contributor.advisor: Tambunan, Sari Bulan
Nasution, Ilham Ramadhan
Keywords: sales system;cash receipt system;cash flow report;sistem penjualan;sistem penerimaan;laporan arus kas
Issue Date: 25-Sep-2019
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;148330045
Abstract: The problem in this study is whether the effectiveness of the accounting information system sales system and cash receipts affect the cash flow statement on PT Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan. The purpose of this study was to determine whether the effectiveness of the accounting information system sales system and cash receipts affect the cash flow statement on PT Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan. In conducting this reserch the object of reserch is the sales system, cash receipt system and cash flow statement. The population of this study is all financial statements and the sample in this study is the 2014-2016 cash flow statement. This research was tested with an associative method with a quantitative approach. The statistical test used is multiple linear regression analysis. Data collection is carried out in the form of documentation and literature. The conclusion of the study shows (1) The sales system has a significant effect on the cash flow statement. (2) The cash receipt system has a significant effect on the cash flow statement. So it can be concluded that the system of sales and cash receipts affect the cash flow statement. This can be seen from the coefficient of determination (R square) of 70,8%, which means the system of sales and cash receipt can explain the high influence on the statement of cash flows and the rest of 29,9% is explained by other variables not examined in this study.
Description: Permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah efektivitas sistem informasi akuntansi sistem penjualan dan penerimaan kas berpengaruh terhadap laporan arus kas pada PT Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah efektivitas sistem informasi akuntansi sistem penjualan dan penerimaan kas berpengaruh terhadap laporan arus kas pada PT Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan. Dalam melakukan penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah sistem penjualan, sistem penerimaan kas dan laporan arus kas. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh laporan keuangan dan sampel dalam penelitian ini adalah laporan arus kas tahun 2014-2016. Penelitian ini diuji dengan metode asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Pengujian statistik yang digunakan adalah Analisis Regresi Linear Berganda. Pengumpulan data yang dilakukan berupa dokumentasi dan kepustakaan. Kesimpulan penelitian menunjukkan (1) sistem penjualan berpengaruh signifikan terhadap laporan arus kas. (2) sistem penerimaan kas berpengaruh signifikan terhadap laporan arus kas. Sehingga dapat disimpulkan bahwa sistem penjualan dan sistem penerimaan kas berpengaruh terhadap laporan arus kas. Hal ini dapat dilihat dari nilai koefisien determinasi (R square) sebesar 70,8% yang artinya sistem penjualan dan penerimaan kas dapat menjelaskan tingginya pengaruh terhadap laporan arus kas dan sisanya yaitu sebesar 29,2% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dikaji dalam penelitian ini.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/11097
Appears in Collections:SP - Accountancy

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
148330045 - Sri Fitri Anggini Nasution - Fulltext.pdffulltext2.93 MBAdobe PDFView/Open
148330045 - Sri Fitri Anggini Nasution - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
chapter IV942.38 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.