Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/11914
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorHarahap, Ainun Rachman-
dc.date.accessioned2020-07-02T07:58:36Z-
dc.date.available2020-07-02T07:58:36Z-
dc.date.issued2015-03-
dc.identifier.other118320042-
dc.identifier.urihttp://repository.uma.ac.id/handle/123456789/11914-
dc.description.abstractGaji dan tunjangan merupakan hak karyawan yang harus dipenuhi oleh perusahaan. Dimana hak tersebut apabila terpenuhi maka akan memotivasi karyawan lebih giat dalam menjalakan tugas nya kepada perusahaan.Pentingnya motivasi karena motivasi adalah hal yang menyebabkan, menyalurkan dan mendukung perilaku manusia supaya mau bekerja giat dan antusias mencapai hasil yang optimal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Gaji DAN Tunjangan terhadap Motivasi Karyawan PT Everbright Kampung Lalang Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara . Latar belakang masalah penelitian ini yaitu sudah di jelaskan dalam judul penelitian pemberian gaji dan tunjangan, ada masalah dalam memberikan gaji dan tunjangan tidak tepat pada waktunya, dengan begitu karyawan merasa tidak puas dan tidak termotivasi dalam bekerja. Jenis penelitian ini adalah asosiatif, data primer yang diperoleh melalui kuesioner. Populasi pada penelitian ini adalah karyawan bagian produksiPT Everbright Kampung Lalang Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara berjumlah 104 orang. Sampel dalam penelitian ini adalah separuh dari jumlah populasi yaitu sebanyak 50 orang karyawan, dengan demikian penelitian ini disebut samperandom sampling. Teknis analisa yang digunakan adalah analisa regresi linier sederhana dan uji statistik yaitu uji t, dengan menggunakan software SPSS for20.00.Hasil yang didapat menunjukkan secara simultan gaji(upah)dan tunjangan berpengaruh terhadapmotivasi karyawan.Hal ini dapat dilihat dari hasil uji f yang menghasilkan nilai Fhitung> Ftabelyaitu 36,571>3,18. Sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel gaji dan tunjangan secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi karyawan. Hal ini dapat dilihat dari hasil uji t yang menghasilkan nilai thitung> ttabel, yaitu 3,986>1,677 untuk gaji dan 6,257>1,677untuk tunjangan. Perlu adanya kebijakan-kebijakan yang selama ini dilakukan oleh atasan terutama yang ada hubungannya dengan motivasi karyawan denganberinteraksi secara akrab dengan kepada bawahan atau mendengar keluhan yang dialami bawahanen_US
dc.language.isoiden_US
dc.publisherUniversitas Medan Areaen_US
dc.relation.ispartofseriesNPM;118320042-
dc.subjectGajien_US
dc.subjectTunjanganen_US
dc.subjectMotivasi Karyawanen_US
dc.titlePengaruh Gaji dan Tunjangan Terhadap Motivasi Karyawan PT. Everbright Kampung Lalang Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utaraen_US
dc.title.alternativeThe Effect of Salary and Allowances on the Motivation of Employees of PT. Everbright Kampung Lalang, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utaraen_US
dc.typeSkripsi Sarjanaen_US
Appears in Collections:SP - Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
118320042 - Ainun Rachman Harahap - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter II, Bibliography1.27 MBAdobe PDFView/Open
118320042 - Ainun Rachman Harahap - Chapter II,III,IV.pdf
  Restricted Access
Chapter I, III, IV1.28 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.