Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/14183
Title: Hubungan Antara Persepsi Pola Asuh Permisif Orangtua dengan Perilaku Bullying Remaja di MTsS Al-Ulum Medan
Authors: Rosmawar
metadata.dc.contributor.advisor: Hardjo, Suryani
Lubis, Afisah Wardah
Keywords: Persepsi Pola Asuuh Permisif;perilaku Bullying
Issue Date: Oct-2011
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;078600184
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan antara persepsi pola asuh permisif orangtua dengan perilaku bullying remaja di MTsS Al-Ulum Medan. Berdasarkan teori yang ada, diajukan hipotesis bahwa ada hubungan positif antara pola asuh permisif orangtua dengan perilaku bullying remaja. Sampel penelitian dilakukan terhadap 31 siswa-siswi dari kelas VIII dan IX, dengan teknik pengambilan sampel adalah penelitian populasi. Metode analisis data menggunakan analisa statistik product moment. Dari hasil penelitian diperoleh hasil; tidak terdapat hubungan antara pola asuh permisif orangtua dengan perilaku bullying. Hasil ini dibuktikan koefisien korelasi fxy = 0,235 p = 0,202. Dengan demikian maka hipotesis yang telah diajukan dalam penelitian ini, dinyatakan ditolak. Persepsi pola asuh permisif orangtua memberikan pengaruh sebesar 5,5% terhadap perilaku bullying. Berdasarkan hasil penelitian ini maka diketahui bahwa masih terdapat 94,5% peranan dari faktor lain yang mempengaruhi faktor bullying. Fakta yang ada dilapangan menunjukkan pola asuh permisif orangtua tergolong tinggi dan perilaku bullying subjek penelitian juga tergolong tinggi.
Description: 22 Halaman
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/14183
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Rosmawar - 078600184 - Fulltext.pdfCover, Abstract, Introduction, Chapter I, Bibliography1.41 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.