Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/14241
Title: Kajian Hukum Terhadap Perlindungan Wartawan Dikaitkan dengan UU Pers No. 40 Tahun 1999
Authors: Irianto
metadata.dc.contributor.advisor: Suhatrizal
Syafaruddin
Keywords: kajian hukum wartawan;hukum perlindungan wartawan;undang-undang pers
Issue Date: Sep-2012
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;088400158
Abstract: Istilah "pers" berasal dari bahasa Belanda, yang dalam bahasa Inggris penyiaran secara tercetak atau publikasi secara dicetak (printed publication). Dalam perkembangannya pers mempunyai dua pengertian, yakni pers dalam pengertian luas dan pers dalam pengertian sempit. Dalam pengertian luas, pers mencakup semua media komunikasi massa, seperti radio, televisi dan film yang berfungsi memancarkan/ menyebarkan informasi. Berita, gagasa, pikiran atau perasaan seseorang atau sekelompok orang kepada orang lain. Maka dikenal adanya istilah jurnalistik radio, jurnalisitik televisi, jurnalisitik pers.
Description: 12 Hlm
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/14241
Appears in Collections:SP - Criminal Law

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
088400158 - Irianto - Fulltext.pdfFulltext2.7 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.