Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/17837
Title: Pengaruh Penerapan Sistem Keuangan Desa Dan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa Pada Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang
Other Titles: The Effect of the Implementation of the Village Financial System and the Government's Internal Control System on the Accountability of Village Fund Management in Percut Sei Tuan District Deli Serdang Regency
Authors: Iqbal, Muhammad
metadata.dc.contributor.advisor: Sari, Warsani Purnama
Keywords: sistem keuangan desa;sistem pengendalian intern;akuntabilitas pengelolaan dana desa;village financial system;internal control system;village fund management accountability
Issue Date: 28-Mar-2022
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;178330336
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Penerapan Sistem Keuangan Desa dan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa Pada Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang . Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Aparat Pemerintah Desa yang terdapat di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang. Sampel yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh pejabat pemerintahan desa yang terdapat di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang,yang terdiri dari Kepala Desa sejumlah 18,Sekertaris Desa sejumlah 18,dan Bendahara Desa sejumlah 18 yang tersebar di Kecamatan Percut Sei Tuan. Teknik analisis data pada penelitian ini adalah Uji kualitas data yang meliputi uji validitas, uji Reliabilitas kemudian dilanjut dengan Uji Asumsi klasi yang meliputi Uji normalitas, multikolinearitas dan Heteroskedastisitas kemudian analisis regresi linear berganda, uji hipotesis yang meliputi uji T, uji F dan uji R2. Berdasarkan hasil uji t pada tabel diatas diketahui bahwa nilai t hitung dari kedua variabel bebas yaitu Penerapan sistem keuangan desa (X1) dengan t hitung adalah sebesar 2,349 < t tabel 1,675 dan nilai signifikan sebesar 0,023 < 0,05 dan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (X2) dengan nilai t hitung adalah sebesar 3,742 > t tabel 1,675 dengan nilai signifikan sebesar 0,000 < 0,05 maka dapat disimpulkan variabel penerapan sistem keuangan desa dan variabel sistem pengendalian internal pemerintah berpengaruh positif dan signifikan terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa pada Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang. This study aims to determine the effect of implementing the village financial system and government internal control system on village fund management accountability in Percut Sei Tuan District, Deli Serdang Regency. This study uses quantitative research methods with an associative approach. The population in this study were all village government officials in Percut Sei Tuan District, Deli Serdang Regency. The sample that will be used in this study is all village government officials in Percut Sei Tuan District, Deli Serdang Regency, consisting of 18 Village Heads, 18 Village Secretaries, and 18 Village Treasurers scattered in Percut Sei Tuan District. The data analysis technique in this study is a data quality test which includes validity test, reliability test then continued with classification assumption test which includes normality test, multicollinearity and heteroscedasticity then multiple linear regression analysis, hypothesis testing which includes T test, F test and R2 test. Based on the results of the t-test in the table above, it is known that the t-count value of the two independent variables, namely the implementation of the village financial system (X1) with t-count is 2.349 < t table 1.675 and a significant value of 0.023 <0.05 and the Government's Internal Control System (X2 ) with a t-count value of 3.742 > t-table 1.675 with a significant value of 0.000 <0.05, it can be concluded that the variables of the implementation of the village financial system and the variables of the government's internal control system have a positive and significant effect on the accountability of village fund management in Percut Sei Tuan District. Deli Serdang.
Description: 78 Halaman
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/17837
Appears in Collections:SP - Accountancy

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
178330336 - Muhammad Iqbal - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV1.91 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
178330336 - Muhammad Iqbal - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I,II,III,V, Bibliography2.96 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.