Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/1887
Title: Pengaruh Disiplin Kerja dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan pada PT Kharisma Graha Jaya Medan
Authors: Handayani, Yurisk
Keywords: disiplin kerja;kinerja;motivasi kerja;kinerja karyawan
Issue Date: 20-May-2017
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Disiplin Kerja dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan pada PT Kharisma Graha Jaya Medan. Jenis penelitian ini adalah asosiatif yaitu suatu penelitian yang bersifat menanyakan hubungan antara dua variabel Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh seluruh karyawan PT Kharisma Graha Jaya Medan 50 orang . Dan dengan menggunakan teknik sampel jenuh, maka jumlah sampel diambil yaitu seluruh karyawan yang berkerja di PT Kharisma Graha Jaya Medan sebqanyak 50 responden. Berdasarkan hasil uji t dapat dilihat bahwa t hitung pada variabel disiplin kerja sebesar 5.641 lebih besar dari t tabel sebesar 2,011 dengan probabilitas t yakni sig 0,000 lebih kecil dari batasan signifikansi sebesar 0,005. Berdasarkan nilai tersebut maka variabel disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel kionerja Dan nilai t hitung motivasi sebesar 2.993 lebih besar dari t tabel sebesar 2,011 dengan tingkat sig 0,000 lebih kecil dari batasan signifikansi sebesar 0,005, maka variabel motivasi secara parsial mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap variabel kinerja. Nilai R Square yang diperoleh sebesar 0,690. Untuk melihat besar pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat dengan cara menghitung koefisien determinasi (KD) = R2 x 100%, sehingga diperoleh KD = 69%. Angka tersebut menunjukkan bahwa sebesar 69% kinerja (variabel terikat) dapat dijelaskan oleh motivasi dan kompensasi. Sisanya sebesar 31% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak dijelaskan dalam penelitian ini
URI: http://hdl.handle.net/123456789/1887
Appears in Collections:SP - Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
138320051_file1.pdfCover2.94 MBAdobe PDFView/Open
138320051_file2.pdfAbstract1.04 MBAdobe PDFView/Open
138320051_file3.pdfIntroduction308.37 kBAdobe PDFView/Open
138320051_file4.pdfChapter I272 kBAdobe PDFView/Open
138320051_file5.pdfChapter II408.27 kBAdobe PDFView/Open
138320051_file6.pdfChapter III307.46 kBAdobe PDFView/Open
138320051_file8.pdfReference537.03 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.