Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/19489
Title: Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Pada Masa Pandemi Covid-19 Di Kelurahan Kota Matsum IV
Other Titles: Factors Affecting Income of Micro, Small and Medium Enterprises During the Covid-19 Pandemic in Kelurahan Kota Matsum IV
Authors: Utami, Anisa Rasaqi
Keywords: capital;working hours;labor;business length;income;modal;jam kerja;tenaga kerja;lama usaha;pendapatan
Issue Date: 26-Jan-2023
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;188330076
Abstract: nelitian ini bertujuan untuk mengetahui secara parsial pengaruh modal, jam kerja, tenaga kerja dan lama usaha terhadap pendapatan selama masa pandemi Covid-19. Jenis penelitian yang digunakan adalah asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) sebanyak 79 pedagang, dan yang memenuhi kriteria sebanyak 43 pedagang UMKM. Sampel dalam penelitian ini ditentukan dengan metode purposive sampling. Jenis data yang digunakan adalah data kuantitatif. Sumber data yang digunakan adalah data primer. Teknik yang digunakan peneliti untuk mengumpulkan data adalah wawancara dan angket. Data dianalisis dengan menggunakan IBM SPSS versi 20. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial modal (X1) berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan (Y), jam kerja (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan (Y), tenaga kerja (X3) berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan (Y), lama usaha (X4) berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan (Y). This study aims to partially determine the effect of capital, working hours, labor and length of business on income during the Covid-19 pandemic. The type of research used is associative. The population in this study is the perpetrators of Micro Small and Medium Enterprises (MSMEs) namely 79 traders, and that meet the criteria are 43 MSMEs traders. The samples in this study was determined by purposive sampling method. The type of data used is quantitative approach. The data source used is primary data. The technique used by researchers to collect data is interviews and questionnaires. The data is analyzed using IBM SPSS version 20. The results showed that partially capital (X1) had a positive and significant effect on income (Y), working hours (X2) had a positive and significant effect on income (Y), labor (X3 ) has a positive and significant effect on income (Y), business length (X4) has a positive and significant effect on income (Y).
Description: 97 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/19489
Appears in Collections:SP - Accountancy

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
188330076 - Anisah Rasaqi Utami - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV636.05 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
188330076 - Anisah Rasaqi Utami - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography2.05 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.